Catat! 6 Perusahaan Raksasa Cilacap: Kilang Minyak Terbesar Asia Tenggara Sampai Pemasok Energi Jawa Bali

- 16 Agustus 2023, 11:53 WIB
Kilang Pertamina. Catat! 6 Perusahaan Raksasa Cilacap, Kilang Minyak Terbesar Asia Tenggara Sampai Pemasok Energi Jawa Bali.*
Kilang Pertamina. Catat! 6 Perusahaan Raksasa Cilacap, Kilang Minyak Terbesar Asia Tenggara Sampai Pemasok Energi Jawa Bali.* /dok Pertamina RU IV Cilacap

2. Pelabuhan Tanjung Intan

Berikutnya adalah Pelabuhan Tanjung Intan sebagai perusahaan BUMN Non Listed yang 100% sahamnya dimiliki oleh Kementerian BUMN dan kini dalam naungan PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo.

Merupakan satu-satunya pelabuhan di Pantai Selatan Pulau Jawa yang memiliki fasilitas sekitar 7 buah dermaga, dari multipurpose sampai dermaga batu bara.

Keberadaan Pelabuhan Tanjung Intan menjadikan Cilacap sebagai salah satu kabupaten yang memiliki sarana transportasi terlengkap.

Baca Juga: Jasad Pria yang Tenggelam di Sungai Serayu Nongol di Laut, Basarnas Lakukan Pencarian di PLTU Bunton Adipala

3. PLTU Karangkandri

Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Karangkandri ini memegang peran penting dalam mensuplai kebutuhan energi Jawa Bali.

Kepemilikan adalah PT Sumber Segara Primadaya yang merupakan patungan dari PT Pembangkit Listrik Jawa Bali sebagai anak perusahaan PLN dengan saham 49% dan PT Sumber Energi Sakti Prima dengan saham 51%.

Sejak dibangun di Cilacap untuk unit pertama pada 29 Desember 2003, kini terdapat 4 unit.

- Unit I : 1 x 1000 Mega Watt
- Unit II : 1 x 600 Mega Watt
- Unit III : 1 x 660 Mega Watt
- Unit Exspansi 1000 Mega Watt

Keberadaan PLTU Karangkandri ini mampu menyerap ribuan tenaga kerja lokal Cilacap dan membuat perekonomian wilayah terluas di Jateng ini menggeliat.

Baca Juga: Wajib Tahu 10 Fakta Cilacap: Terluas Fasilitas Transportasi Terlengkap, Nomor 7 Terbesar di Asean

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah