Resmi Ketua DPRD Banyumas Siap Nyalon Bupati Banyumas 2024 Bersaing Ketat Dengan Mantan Wabup Banyumas Sadewa

- 6 Mei 2024, 17:11 WIB
Ketua DPRD Banyumas dr. Budi Setiawan siap nyalon Bupati Banyumas
Ketua DPRD Banyumas dr. Budi Setiawan siap nyalon Bupati Banyumas /evi/Portal Purwokerto

 

PORTAL PURWOKERTO - Ketua DPRD Banyumas dr. Budhi Setiawan mencalonkan diri menjadi Bupati Banyumas 2024. Dia mengambil formulir untuk nyalon menjadi bakal Calon wakil Bupati di Kantor DPC PDIP hari ini Senin 6 April 2024.

Pengambilan formulir di kantor DPC PDIP di Jalan Kalibener Purwokerto menandakan dia bakal bersaing keras dengan rivalnya mantan Wakil Bupati Banyumas Sadewo pada Pilkada Banyumas yang digelar pada 27 November 2024 mendatang.

Pilkada banyumas 2024 semakin menarik perhatian public karena Dr Budi Setiawan Ketua DPRD banyumas juga adalah adalah Ketua DPC PDIP Banyumas sementara Sadewo Tri Lastiono adalah Sekretaris DPC PDIP.

Baca Juga: KPU Banyumas: Belum Ada Bakal Calon Bupati dari Perseorangan Konsultasi Maju Pilkada Banyumas 2024

Dia kader PDIP Banyumas tersebut bakal berebut rekomendasi DPP agar lolos sebagai calon Bupati Banyumas.  

Sebelumnya Mantan Wabup Banyumas Sadewo resmi mendaftar sebagai bakal calon bupati Banyumas 2024 dari PDIP. Sadewo mengambil formulir pendaftaran pada hari pertama pembukaan pendaftaran di PDIP Banyumas, Senin 22 April 2022 lalu.

Ketua DPC PDIP Banyumas datang ke kantor DPC PDIP dan mengambil formulir pendaftaran hanya ditemani sopir pribadinya. Dia diterima oleh Sekretaris DPC PDIP Arie Suprapto.

Untuk nyalon melalui PDIP sebagai calon Bupati Banyumas, sebagai Ketua DPC PDIP dia mangku sudah membuka peluang koalisi dengan pantau lain seperti PKS dan Gerindra sebagai calon wakil bupati.

Baca Juga: Pilkada Banyumas 2024 Eks Sekjen MPR RI Ma'ruf Cahyono Daftar Cabub  Banyumas 2024 dari PKB dan Partai Golkar

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah