Daftar 10 Cryptocurrency yang Mempunyai Potensi untuk Menjadi Penguasa Pasar di Tahun 2022

- 1 November 2021, 15:42 WIB
Daftar 10 Cryptocurrency yang Mempunyai Potensi untuk Menjadi Penguasa Pasar di Tahun 2022
Daftar 10 Cryptocurrency yang Mempunyai Potensi untuk Menjadi Penguasa Pasar di Tahun 2022 /

Dengan tren yang kemungkinan akan berlanjut selama bertahun-tahun ke depan, cryptocurrency ini membenarkan mengapa semuanya siap untuk menjadi penguasa crypto berikutnya pada tahun 2022.

4. Tether

Tether merupakan salah satu cryptocurrency yang menarik perhatian karena berbeda dari crypto yang lain. Tether merupakan crypto paling berharga ketiga di dunia.

Hal yang membuat ia berbeda dari yang lain karena ia memiliki fungsi sebagai investasi ideal bagi mereka yang ingin menghindari volatilitas yang dibawa oleh investasi dalam mata uang kripto.

5. Polkadot

Polkadot menjadi salah satu inovasi yang telah mengubah desentralisasi internet. Hal yang menjadikan cryptocurrency ini bersinar terang adalah pada tingkat kecepatan dan keamanan.

Baca Juga: Cara Beli Shiba Inu di Indodax dengan IDR, Modal Rp50 Bisa Beli Coin Crypto Loh!

Dua alasan tersebut menegaskan bahwa seberapa handal mata uang digital ini dan mengapa berinvestasi di dalamnya.

Dari dua alasan tersebut juga, Polkadot menjadi mata uang digital yang telah berhasil mengukir ceruk untuk dirinya sendiri di pasar cryptocurrency.

6. Stellar

Alasan mengapa Stellar mendapat tempat dalam daftar 10 cryptocurrency yang mempunyai potensi untuk menjadi penguasa pasar di tahun 2022 adalah tidak hanya terbatas pada biaya pertukaran yang lebih rendah tetapi juga pertumbuhan fenomenal yang telah terlihat sejak beberapa bulan terakhir.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah