Catat! Ini Tanda BLT Subsidi Gaji Telah Cair! Segera Cek Rekening Anda

- 4 November 2021, 15:37 WIB
Catat! Ini Tanda BLT Subsidi Gaji Telah Cair! Segera Cek Rekening Anda
Catat! Ini Tanda BLT Subsidi Gaji Telah Cair! Segera Cek Rekening Anda /Instagram.com /@bank_indonesia/

Syarat yang tercantum dalam Permenaker Nomor 16 tahun 2021 tentang Pemberian Subsidi Upah 2021, sebagai berikut:
a. WNI
b. Pekerja / buruh yang menerima gaji / upah di bawah Rp 3,5 juta
c. Terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan sampai 30 Juni 2021
d. Pekerja yang terdampak Covid-19 di wilayah PPKM Level 3 dan 4.

2. Telah Memasuki Status "Terdaftar"
Bila sudah berhasil masuk, pada layar kaca Anda akan tertera status calon "terdaftar".
Selanjutnya, Anda hanya menunggu, BLT atau BSU subsidi gaji telah dalam rekening Anda.

Baca Juga: Pemerintah Bagi Bantuan Subsidi Upah, Kabar Gembira BSU Rp 1 Juta Untuk 1,6 juta Pekerja

3. Telah Diterima Rekening Anda
Apabila status "Tersalurkan ke Rekening Anda.” Disarankan untuk segera mengecek rekening Bank Himbara Anda. Kemungkinan uang Rp1 juta sudah dalam rekening Anda.
Terdapat dua cara mengecek penerima BSU BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta yakni dari situs resmi BPJS Ketenagakerjaan dan Kemnaker.

Adapun langkah mengecek penerima BSU BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta melalui situs resmi BPJS Ketenagakerjaan, adalah:

1. Klik bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id
2. Masukkan data diri Anda sesuai kolom yang tersedia:
- NIK
- Nama Lengkap
- Tanggal Lahir
3. Pastikan data yang Anda masukkan adalah valid atau sesuai dengan data yang dilaporkan kepada BPJAMSOSTEK.

Baca Juga: Dear Pekerja, BSU Kemnaker Rp1 juta Siap Cair Bulan Ini, Cek Status di bsu.kemnaker.go.id

Selain itu, tersedia cara lain untuk mengecek penerima BLT subsidi gaji atau BSU melalui laman Kemnaker:

1. Klik kemnaker.go.id dan login menggunakan username dan password

2. Jika belum memiliki akun, diharapkan untuk mendaftar lebih dulu di menu registrasi

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x