Banpres BPUM id, Kapan Cair Lagi? Sangat Ditunggu Menjelang Hari Raya Lebaran! Simak Jadwalnya!

- 24 April 2022, 09:06 WIB
/Unsplash/Paul Szewczyk
 
PORTAL PURWOKERTO - Banpres BPUM id sebagai bantuan produktif dapat dijadikan sebagai media untuk menambah modal bagi pelaku usaha UMKM.

Belakangan banpres BPUM id menjadi laman yang diburu warganet, terutama masyarakat yang pernah menerima banpres BPUM.

Mengingat banpres BPUM id adalah salah satu laman yang digunakan untuk mengetahui penerimaan bantuan.

Baca Juga: Cekbansos Kemensos.go.id, Bantuan PKH Kembali Diberikan Kepada Masyarakat! Anda Terdaftar Sebagai Penerima?

Sedangkan penyaluran ya melalui Bank BRI atau BNI hingga sampai ke masyarakat melalui rekening yang terdaftar.

Bantuan presiden atau banpres untuk UMKM sebelumnya sudah disalurkan pemerintah melalui Kemenkopukm.

Sebelumnya masyarakat dapat mengecek melalui laman cara cek online banpres BPUM id bagi beberapa daerah di eform.bri.co.id dan banpresbpum.id.

Baca Juga: KLIK Cekbansos Kemensos go id 2022 Tahap 1, REJEKI RAMADHAN untuk 7 Golongan yang akan Dapat PKH!

Diakui sebagian besar masyarakat mereka masih kembali menantikan bantuan dan mencoba cek laman banpres BPUM id, namun belum ada info lebih lanjut.

"Nungguin lah, apalagi deket lebaran, Kebutuhan banyak dan harga pada naik," ungkap Siti, salah seorang pelaku UMKM di desa Sidabowa.

Siti tahun lalu mendapatkan bantuan Banpres BPUM id dan menjadi penerima, ia pun menggunakan uang bantuan sebagai tambahan modal usaha.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x