M Banking Bank Jateng, Bagaimana Cara Registrasi ya? Yuk Kenalan Sama Bima Mobile

- 30 April 2022, 09:25 WIB
M Banking Bank Jateng, Bagaimana Cara Registrasi ya? Yuk Kenalan Sama Bima Mobile
M Banking Bank Jateng, Bagaimana Cara Registrasi ya? Yuk Kenalan Sama Bima Mobile /Tangkapan Layar M Banking Bank Jateng

Perlu diingat jika minimum OS atau operating system yang dapat menggunakan Bima Mobile adalah Marshmallow, 6.0.

Sedangkan untuk pengguna Apple bisa masuk ke app store, search aplikasi Bima Mobile, atau masuk ke kategori Finance, kemudian temukan Bima Mobile dan pilih.

Baca Juga: Bank Mandiri Tutup Jam Berapa? Berikut Jadwal Operasional Bank di Indonesia Selama Cuti dan Libur Lebaran

Sebagai catatan juga untuk pengguna IOS, minimal menggunakan IOS 8 untuk menginstal m banking Bank Jateng.

Dengan memiliki m banking Bank Jateng, maka nasabah Bank Jateng akan selangkah, semakin baik.

Karena ada beberapa tawaran keuntungan dan kemudahan yang didapatkan oleh nasabah yang memiliki fasilitas mobile banking atau m banking Bank Jateng.

Baca Juga: Jadwal Libur Bank BNI 2022 Selama Lebaran dan Cuti Bersama! KLIK DISINI untuk Lihat Kantor Cabang yang Buka

Dilansir dari laman Bank Jateng, keuntungan yang diberikan Bima Mobile adalah sebagai berikut:

1. Akses yang mudah, karena cukup nomer handphone dan password sudah bisa mengakses layanan m banking dari Bank Jateng.

2. Rekeningku, dengan ini nasabah dapat melakukan pengecekan mutasi rekening dan memilih rekening yang akan diaktifkan atau disembunyikan di dalam aplikasi.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah