5 Bansos yang Cair Bulan Juni 2022 dan Simak Besaran Uangnya Di Sini!

- 3 Juni 2022, 11:43 WIB
5 Bansos yang Cair Bulan Juni 2022 dan Simak Besaran Uangnya Di Sini!
5 Bansos yang Cair Bulan Juni 2022 dan Simak Besaran Uangnya Di Sini! /Instagram.com/@kemensosri.

Kemudian, bagi yang ingin melakukan pendaftaran Program Kartu Prakerja untuk gelombang 31 telah resmi dibuka pada hari Minggu, 29 Mei 2022 kemarin. Pada tahun 2022 ini, anggaran program Kartu Prakerja mencapai Rp 11 triliun.


2. Bantuan Langsung Tunai (BLT)

Pemerintah akan mencairkan dana senilai Rp 1 juta untuk Bantuan Langsung Tunai (BLT) pada bulan Juni 2022 ini.

Baca Juga: Lihat Daftar Nama Penerima PKH 2022 di Link Resmi Ini, Ada Bansos Rp3 Juta untuk Ibu Hamil dan Anak Balita

Perlu diketahui bahwa Pemerintah telah mempersiapkan dana anggaran sebesar Rp 8,8 triliun yang akan dibagikan kepada 8,8 juta pekerja yang memiliki penghasilan di bawah Rp 3,5 juta per bulan.


3. BLT Minyak Goreng

Kenaikan harga minyak goreng di pasaran membuat Pemerintah akan memberikan BLT minyak goreng sebesar Rp 300 ribu untuk membantu meringankan beban masyarakat Penyaluran BLT minyak goreng ini dilakukan sejak bulan April 2022 kemarin.


4. Bansos PKH

Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan (Bansos PKH) yang menyasar ibu hamil akan cair pada bulan Juni 2022. Seorang ibu yang sedang mengandung atau hamil dapat menerima bansos ibu hamil sebesar Rp 3 juta. Bansos PKH telah dilakukan sejak bulan April hingga Juni 2022 bersamaan dengan BLT minyak goreng.

Baca Juga: Bansos PKH 2022 Kapan Cair Tanggal Berapa? Ini Cara Cek Penerima dan Perkiraan Waktu Pencairan

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: bansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah