Inilah 7 Siswa yang Pasti Dapat PIP Kemendikbud, Cara Cek Penerima Bantuan untuk Siswa SD hingga SMA

- 21 September 2022, 15:12 WIB
Inilah 7 Siswa yang Pasti Dapat PIP Kemendikbud, Cara Cek Penerima Bantuan untuk Siswa SD hingga SMA
Inilah 7 Siswa yang Pasti Dapat PIP Kemendikbud, Cara Cek Penerima Bantuan untuk Siswa SD hingga SMA /Unsplash/Bayu Syaits

Kartu ini memberi jaminan dan kepastian kepada anak-anak usia sekolah agar terdaftar sebagai penerima bantuan pendidikan.

Jumlah PIP yang diterima adalah:

Siswa D/SDLB/Paket A sebesar Rp400 ribu/ tahun.

Siswa SMP/SMPLB/Paket B sebesar Rp750 ribu/ tahun.

Siswa SMA/SMK/SMALB/Paket C sebesar Rp1 juta/ tahun.

Siswa SMK (Program 4 Tahun) SEBESAR Rp1 juta/ tahun.

Baca Juga: Begini Cara Daftar PIP Kemdikbud go.id 2022 Online, Bantuan Rp2,2 Juta untuk Siswa SD hingga SMA

Berikut daftar tujuh siswa yang pasti dapat PIP Kemendikbud:

1. Peserta Didik pemegang KIP

2. Peserta Didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus seperti:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah