SEMANGAT BARU, KUR Pegadaian 2023 Siap Disalurkan untuk Sahabat Pegadaian! Modern, Bersahabat, Tambahan Modal

- 12 Februari 2023, 20:57 WIB
SEMANGAT BARU, KUR Pegadaian 2023 Siap Disalurkan untuk Sahabat Pegadaian! Modern, Bersahabat, Tambahan Modal
SEMANGAT BARU, KUR Pegadaian 2023 Siap Disalurkan untuk Sahabat Pegadaian! Modern, Bersahabat, Tambahan Modal /Twitter @shbt_pegadaian

*poin 10 11 khusus bagi calon nasabah pekerja sektor non formal

Nah, itu dia persyaratan yang bisa kalian penuhi jika kalian ingin meminjam dana di Kur Pegadaian 2023.

Baca Juga: JAWABAN! Apakah KUR BRI 2023 Sudah Dibuka? Lancar dan Perluas Usaha dengan Kredit Modal Sampai Rp100 Jut

Mengingat KUR Pegadaian 2023 merupakan salah satu produk keuangan yang paling dicari tahun ini.

Sama seperti halnya perbankan, Pegadaian yang merupakan lembaga jasa keuangan ini juga menyalurkan Kredit Usaha Rakyat.

Pada tahun 2020 lalu ketika Kemenkop UKM menyalurkan bantuan BLT UMKM, Pegadaian juga menjadi salah satu lembaga jasa keuangan yang menyalurkan bantuan tersebut.

Meski demikian dengan kondisi ekonomi tahun 2023 ini, bantuan untuk pengusaha mikro dari Kemenkop UKM alias BPUM itu tidak lagi berlanjut.

Baca Juga: Brosur KUR BRI 2023 Terbaru Lengkap, Tak Bakal Bisa Lolos Jika Masih Belum Punya Syarat Syarat Ini

Sehingga jika Anda merupakan salah satu pelaku usaha mikro yang sedang mencari dana pinjaman bunga rendah, Pegadaian bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat.

Tahun 2023 ini Kementrian Keuangan masih belum menetapkan tanggal resmi pembukaan Kredit Usaha Rakyat di bank maupun di Pegadaian.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah