Bakal Cair di Bulan Ramadhan! INI Cara Daftar Jadi Penerima PKH 2024 Tahap 2 di Aplikasi Kemensos

- 13 Maret 2024, 18:52 WIB
Ilustrasi. Bakal Cair di Bulan Ramadhan! INI Cara Daftar Jadi Penerima PKH 2024 Tahap 2 di Aplikasi Kemensos.*
Ilustrasi. Bakal Cair di Bulan Ramadhan! INI Cara Daftar Jadi Penerima PKH 2024 Tahap 2 di Aplikasi Kemensos.* /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

1. Ibu Hamil dan Anak Balita 0-6 tahun: Rp3 juta per tahun

2. Siswa SD: Rp900 ribu per tahun

3. Siswa SMP: Rp1,5 juta per tahun

4. Siswa SMA: Rp2 juta per tahun

5. Lansia 70 tahun ke atas dan Penyandang Disabilitas Berat: Rp2,4 juta per tahun

Jika Anda termasuk pada golongan masyaraat miskin/ rentan miskin dan belum terdaftar sebagai penerima manfaat PKH 2024, maka bisa langsung instal aplikasi Cek Bansos dari Kemensos.

Aplikasi Cek Bansos bisa diunduh di PlayStore dan Anda hanya perlu mengisikan data diri lengkap sesuai KTP serta KK, dan ikuti petunjuk yang ada.

Baca Juga: Jawaban! BLT Mitigasi Kapan Cair 2024? Cek Bansos Kemensos Tidak Ada Info? Ini Kata Pendamping PKH 2024

Selanjutnya Anda hanya perlu menunggu proses verifikasi dan validasi dari petugas, serta jangan lupa cek secara berkala pada laman resmi cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui apakah sudah terdaftar sebagai penerima manfaat atau belum.***

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah