Ibu Rumah Tangga juga Dapat Menghasilkan Uang Lho, Bagaimana Caranya? Coba 5 Pekerjaan Ini

- 12 Januari 2021, 07:49 WIB
IRMAWATI (21) salah seorang ibu rumah tangga di Kampung Waas Desa Mekarmanik Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung tengah menyiapkan media tanam untuk kebun polybag yang ditekuninya dalam enam bulan terakhir dan sudah menghasilkan.
IRMAWATI (21) salah seorang ibu rumah tangga di Kampung Waas Desa Mekarmanik Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung tengah menyiapkan media tanam untuk kebun polybag yang ditekuninya dalam enam bulan terakhir dan sudah menghasilkan. /Portal Bandung Timur/Heriyanto Retno/

Baca Juga: Kena Restrukturisasi di Tubuh Grup Idola JKT48, Afiqah: Kaget Ya? Sama Aku Juga...

  1. Bisnis makanan

Ibu rumah tangga biasanya tak jauh dari masak-memasak. Jika memiliki bakat dan kepercayaan diri untuk menambah uang keluarga melalui bisnis masakan dan makanan, kenapa tidak?

  1. Bisnis tanaman

Bisnis yang satu ini sedang menjadi buah bibir dikalangan urban people. Mempercantik rumah dengan tanaman menjadi pilihan yang sempurna bagi mereka yang senang keindahan.

 Baca Juga: JKT48 Luluskan 26 Membernya, Ada Nama Afiqah, dan Yori yang Bikin Trending di Twitter

Bisnis tanaman pun dapat meraup untung jutaan rupiah. Seperti harga tanaman Janda Bolong, aglonema atau yang lain yang sedang digandrungi para citizen.

  1. Membuka les private

Nah, bisnis ini yang sering dilakukan para ibu rumah tangga. Membuka les private begitu menggiurkan disamping dapat dilakukan di rumah.

Baca Juga: 26 Member JKT48 Kena Restrukturisasi Akibat Pandemi Covid-19, Adakah Nama Idolamu, Ini Daftarnya!

Bukan hanya les private soal pelajaran anak-anak, jika memiliki keterampilan menjahit, ber-makeup atau sejenisnya, peluang bisnis terbuka lebar bagi para ibu rumah tangga yang ingin menambah pundi-pundi rupiah keluarga.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x