Tips Staycation Hemat dan Liburan di Purwokerto, Nomer 3 Sangat Penting Dilakukan

- 10 April 2021, 07:51 WIB
Ilustrasi staycation hemat dan Liburan di Purwokerto
Ilustrasi staycation hemat dan Liburan di Purwokerto /PIXABAY/Engin_Akyurt

Baca Juga: Resep Kuno Kuliner Baturraden Mie Tayel Mbah Karis Wajib Dicoba Jika Kangen Liburan di Purwokerto

3. Lihat review costumer

Jangan ragu untuk melihat review dari konsumen lain, terlebih jika baru pertama kali menginap dihotel yang akan dipesan. Tentu saja review sangatlah penting, apakah memang rekomen atau tidak hotelnya.

4. Lakukan booking online
Melakukan booking online saat ini memang hal wajib, karena akan memudahkan kita untuk mengecek ketersediaan kamar, fasilitas yang diberikan, dan juga kemungkinan refund jika tiba tiba kita membatalkan acara.

Baca Juga: Nikmati Kopi Suasana Kampung Hingga Simple Artistik Saat Liburan di Purwokerto, Dijamin Asyik!

5. Dekat dengan fasilitas wisata dan hiburan

Satu yang tak boleh diabaikan, jika hotel yang akan kita gunakan untuk staycation itu sebaiknya dekat dengan tempat wisata atau hiburan. Agar bisa lebih hemat saat ingin bermain.

Jadi, karena tidak bisa mudik saat lebaran, staycation berama keluarga bisa menjadi salah satu pilihan liburan yang menarik.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah