7 Kue Kering yang Selalu Ada Saat Lebaran, Mana Favoritmu?

- 30 April 2021, 12:08 WIB
Kue kering yang biasa ada di Hari Raya Idul Fitri
Kue kering yang biasa ada di Hari Raya Idul Fitri /Yumi Karasuma

PORTAL PURWOKERTO – Ada 7 kue kering yang selalu ada saat lebaran tiba, kira-kira mana yang menjadi favoritmu?

Kue kering yang selalu ada saat lebaran memang sangat diminati dan menjadi satu sajian khas di meja tamu.

Selain menjadi sajian di meja, kue kering ini juga bisa menjadi hampers atau parsel yang bisa dibawa saat berkunjung ke rumah sanak saudara.

Baca Juga: Ide Hadiah Lebaran untuk Karyawan, Sederhana Tapi Berkesan!

Baca Juga: Lagi, WNA Diduga dari Rusia Memposting Unggahan Mudah Masuk Indonesia Tanpa Karantina di Akun Instagram

Berikut ini 7 kue kering yang selalu ada saat lebaran:

1. Nastar

Nastar menjadi salah satu icon kue lebaran dari dulu hingga kini. Kue yang bentuknya bulat dengan selai nanas di dalamnya ini memang banyak digemari. Rasa kue gurih, dengan selai nanas yang manis dan sedikit asam.

2. Kastengel

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah