Cara Agar Konten Video Bisa Masuk FYP TikTok dan Trending

- 6 Mei 2021, 15:14 WIB
Ilustrasi TikTok.
Ilustrasi TikTok. /unsplash.com /@obergeron

1. Buat konten video dengan kualitas terbaik

Video yang telah dibuat dengan kualitas terbaik bisa mudah masuk dalam FYP. Para pengguna yang menyukasi video yang memiliki kualitas akan menyaksikan dan berinteraksi pada video tersebut.

Ciptakan konten yang unik, baru, dan beda dari video yang lain, dan memiliki ciri khas tersendiri. Pengambilan gambar serta pencahayaan juga harus diperhatikan agar mendapat video yang berkualitas.

Unggah hasil kreasi video TikTok dengan kualitas dan resolusi tinggi.

Baca Juga: Lirik Lagu What About Me Rex Orange County yang Viral di Tiktok, Judul Aslinya Television / So Far So Good

2. Ikuti tren dan challenge

Pada aplikasi TikTok sering mengadakan challenge dan tren dengan waktu yang sudah ditentukan dan diikuti oleh banyak pengguna lain.

Manfaatkan tren dan challenge yang sedang berlangsung dengan membuat konten video yang unik dan lain dari yang lain.

Dapatkan informasi tren dan challenge yang sedang berlangsung pada halaman pencarian.

3. Deskripsi sesuai dengan video yang diunggah

Halaman:

Editor: Hening Prihatini

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah