Dzikir dan Doa Sesudah Sholat Tahajud Latin  

- 14 November 2021, 20:42 WIB
Dzikir dan Doa Sesudah Sholat Tahajud  dI Sepertiga Malam    
Dzikir dan Doa Sesudah Sholat Tahajud dI Sepertiga Malam     /FREEPIK/rawpixel.com

Kemudian dilanjut dengan bacaan doa meminta keselamatan (kesejahteraan)

Allaahumma antas salaam waminkas salaam wa ilaika ya’uudus salaam fahayyinaa robbanaa bis salaam wa adkhilnal jannata daaros salaam tabaarokta robbanaa wa ta’aalaita yaa dzal jalaali wal ikroom.”

Allaahumma antas salaam waminkas salaam wa ilaika ya’uudus salaam fahayyinaa robbanaa bis salaam wa adkhilnal jannata daaros salaam tabaarokta robbanaa wa ta’aalaita yaa dzal jalaali wal ikroom.”

 Baca Juga: Apakah Jam 4 Masih Bisa Sholat Tahajud, Lengkap Niat Sholat Tahajud, Doa Sholat Tahajud Latin dan Terjemahan

Artinya: Ya Allah, engkaulah Dzat yang memberi keselamatan (kesejahteraa), hanya darimu lah keselamatan.  Maka hidupkanlah kami Ya Allah dengan selamat , masukkan kami ke dalam surga rumah keselamatan (kesejahteraan), Engkaulah Dzat yang berkah wahai Tuhan kami dan maha luhur Engkau, Ya Tuhan kami yang Dzat yang memiliki keagungan dan kemuliaan.

Doa berikutnya

 “Laa ilaha illallah wahdahu laa syarika lah, lahul mulku wa lahul hamdu wa huwa ‘ala kulli syai-in qodiir. Allahumma laa maani’a lima a’thoita wa laa mu’thiya limaa mana’ta wa laa yanfau dzal jaddi minkal jaddu.”

 

Artinya: Tiada Rabb yang berhak disembah selain Allah Yang Maha Esa, tidak ada sekutu bagiNya. BagiNya puji dan bagi-Nya kerajaan. Dia Maha Kuasa atas segala sesuatu. Ya Allah, tidak ada yang mencegah apa yang Engkau berikan dan tidak ada yang memberi apa yang Engkau cegah. Tidak berguna kekayaan dan kemuliaan itu bagi pemiliknya (selain iman dan amal shalihnya yang menyelamatkan dari siksaan). Hanya dari-Mu kekayaan dan kemuliaan

 Baca Juga: Keutamaan dan Manfaat yang Didapat Jika Rutin Melakukan Sholat Dhuha

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah