5 Arti Mimpi Datang Bulan atau Menstruasi, Jadi Pertanda Baik atau Buruk?

- 13 Mei 2022, 18:25 WIB
5 Arti Mimpi Datang Bulan, Pertanda Baik atau Buruk? Simak Penjelasannya Berikut Ini.
5 Arti Mimpi Datang Bulan, Pertanda Baik atau Buruk? Simak Penjelasannya Berikut Ini. /pexels @polina_kovaleva

 

 

PORTAL PURWOKERTO – Simak lima arti mimpi datang bulan atau menstruasi. Apakah menjadi pertanda baik atau buruk?

Datang bulan atau menstruasi merupakan siklus normal yang dilalui setiap wanita. Jika saat mengalami datang bulan terdapat beberapa gejala yang tidak normal, sebaiknya langsung memeriksakan ke dokter sesegera mungkin.

Mimpi adalah bunga tidur yang biasa terjadi pada setiap orang. Pernahkah kamu bermimpi datang bulan?

Apakah arti dari mimpi datang bulan? Menjadi pertanda buruk atau baik? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini.

Baca Juga: Arti Mimpi Potong Rambut Dalam Beberapa Kategori, Bisa Jadi Sebuah Pesan Dari Orang Terdekatmu, Cek Disini!

1. Datang bulan mengeluarkan banyak darah

Biasanya saat hari pertama menstruasi, maka akan mengeluarkan banyak darah. Itu hal yang normal biasa terjadi pada setiap siklus menstruasi.

Jika Anda mengalami mimpi datang bulan dan mengeluarkan banyak sekali darah, menurut primbon Jawa hal tersebut merupakan pertanda yang baik.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x