Doa Bulan Safar, Kapan Bulan Safar Dimulai, Apa Keutamaan Bulan Safar Baik untuk Menikah?

- 2 September 2022, 13:33 WIB
Doa Bulan Safar, Kapan Bulan Safar Dimulai, Apa Keutamaan Bulan Safar Baik untuk Menikah?
Doa Bulan Safar, Kapan Bulan Safar Dimulai, Apa Keutamaan Bulan Safar Baik untuk Menikah? /Foto: pexels/ thirdman/

PORTAL PURWOKERTO - Doa bulan Safar menjadi istimewa karena doa pada bulan inilah dimana umat Islam menolak segala bentuk bulan sial seperti kebiasaan zaman Jahiliyahn.

Ada 12 bulan dalam penanggalan Islam, dimulai dari Muharram, Safar, Rabiul awal, Rabiul akhir, Jumadil awal, Jumadil akhir, Rajab, sya'ban, Ramadan, Syawal, Dzulqodah, dan Dzulhijjah.

Safar adalah bulan kedua setelah Muharram dan di tahun 2022 ini bulan Safar dimulai pada 29 Agustus 2022.

Baca Juga: 3 Doa Pembuka Rezeki Latin, Minta Diberikan Rezeki dan Diringankan dari Utang yang Dimiliki

Bulan Safar adalah salah satu bulan istimewa dimana banyak peperangan memperjuangkan Islam terjadi di bulan ini.

Sebut saja Penaklukan Kaum Yahudi di Perang Khaibar, Perang Al-Abwa yang menjadicikal bakal perang Badar, dan lain sebagainya.

Karena banyak berperang, maka umat Islam banyak yang melakukan perjalanan dan meninggalkan rumah-rumah mereka hingga kosong. Karena itu bulan ini disebut bulan Safar.

Baca Juga: Doa Hujan Meteor dan Artinya, Ini Bacaaan Doa Saat Terjadinya Fenomena Meteor Bootids 27 Juni 2022

Menurut anggapan kaum jahiliyah, bulan Safar dipercaya sebagai bulan yang penuh dengan bencana.

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x