Tata Cara Shalat Gerhana Bulan atau Tata Cara Sholat Khusuf Lengkap dengan Bacaan Niatnya

- 7 November 2022, 13:03 WIB
Ilustrasi sholat. Tata Cara Shalat Gerhana Bulan atau Tata Cara Sholat Khusuf Lengkap dengan Bacaan Niatnya.*
Ilustrasi sholat. Tata Cara Shalat Gerhana Bulan atau Tata Cara Sholat Khusuf Lengkap dengan Bacaan Niatnya.* /Pexels.com/Michael Burrows

أُصَلِّي سُنَّةَ الخُسُوفِ رَكْعَتَيْنِ إِمَامً/مَأمُومًا لله تَعَالَى

Ushallii sunnatal khusuufi rak‘ataini imaaman/makmuuman lillaahi ta‘aalaa.

Artinya: “Saya sholat Sunnah Khusuf dua rakaat sebagai imam/makmum karena Allah Ta’aalaa.”

2. Niat Sholat Gerhana Bulan Sendirian

أُصَلِّي سُنَّةَ الخُسُوفِ رَكْعَتَيْنِ لله تَعَالَى

Ushallii sunnatal khusuufi rak‘ataini lillaahi ta‘aalaa.

Artinya: “Saya niat sholat gerhana bulan dua rakaat karena Allah Ta’aalaa.”

Baca Juga: 5 Fenomena Aneh November 2022, Ada HUJAN METEOR, Benarkah 5 November 2022 Terjadi Gerhana Bulan Total?

Saat mengerjakan sholat Gerhana Bulan, dianjurkan untuk membaca surah Al-Qur’an yang panjang dengan suara yang dikeraskan atau dijaharkan dan juga disunnahkan untuk memanjangkan ruku’ serta sujud dengan bertasbih kepada Allah SWT.

Tata Cara Shalat Gerhana Bulan atau Sholat Khusuf

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah