Kalender Jawa Hari Ini Selasa 17 Januari 2023 Lengkap Dengan Weton, Neptu, Wuku, Hari Baik ,Peristiwa Penting

- 16 Januari 2023, 13:06 WIB
Kalender Jawa Hari Ini Selasa 17 Januari 2023 Lengkap Dengan Weton, Neptu, Wuku, Hari Baik
Kalender Jawa Hari Ini Selasa 17 Januari 2023 Lengkap Dengan Weton, Neptu, Wuku, Hari Baik /Pixabay.com/@tigerlily713

Dihitung berdasarkan weton , neptu, dan wuku, maka dapat diambil kesimpulan bahwa pada hari ini Selasa 17 Januari 2023 termasuk dalam hari baik dalam Primbon Jawa.

Hari baik ini bisa digunakan untuk melakukan sesuatu yang besar seperti membangun rumah, melakukan hajatan maupun bepergian. Sebenarnya semua hari adalah hari baik namun di kalender Jawa masyarakat banyak yang mempercayai adanya hari baik.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Kamis Tanggal 12 Januari 2023 : Weton, Neptu, Wuku, Peristiwa Penting, dan hari Baik

Peristiwa Penting Tanggal 17 Januari 2023

Selasa 17 Januari 2023 selain menyimpan weton, neptu, dan wuku dalam kalender Jawa, juga mencatat beberapa peristiwa penting. Peristiwa penting ini terjadi beberapa tahun silan dan bertepatan dengan tanggal 17 Januari.

Ada peristiwa penting apakah tanggal 17 Januari 2023? Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini peristiwa penting yang terjadi bertepatan dengan tanggal 17 Januari 2023 :

1. Tahun 395, di Romawi, Kekaiaran Romawi terpecah menjadi dua yakni Kekaisaran Romawi Timur dan Kekaisaran Romawi Barat. Perpecahan ini terjadi setelah Kaisar Theodosius I meninggal dunia.

2. Tahun 1781, di Amerika, Pasukan kontinental pimpinan BrigadirJenderal Daniel Morgan mengalahkan pasuka Inggris pimpinan Letnan Kolonel Banastre Tarleton di Carolina Selatan dalam Pertempuran Cowpens (Perang Revolusi Amerika).

3. Tahun 1811, di Meksiko, terjadi Perang Kemerdekaan Meksiko. Pasukan Spanyol yang hanya 6000 serdadu berhasil menaklukan pasukan revolusioner Meksiko yang memiliki 100.000 serdadu dalam Pertempuran Calderón Bridge.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Kamis Tanggal 12 Januari 2023 : Weton, Neptu, Wuku, Peristiwa Penting, dan hari Baik

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah