Apa Kata Kalender Jawa Hari Ini, 29 April 2023? Cek Weton, Neptu dan Peristiwa Penting yang Terjadi!

- 28 April 2023, 09:19 WIB
Info Kalender Jawa Hari Ini, 29 April 2023, Weton, Neptu dan Peristiwa Penting.
Info Kalender Jawa Hari Ini, 29 April 2023, Weton, Neptu dan Peristiwa Penting. /PORTAL Purwokerto /Unsplash/Raflian Azhar

PORTAL PURWOKERTO - Kalender Jawa hari ini tanggal 29 April 2023 lengkap neptu dan weton serta wuku juga peristiwa penting yang terjadi pada hari ini.

Apa kata Kalender Jawa hari ini tentang weton dan neptu pada 29 April 2023? Yuk simak selengkapnya berikut ini.

Kalender Jawa Hari Ini

Tanggal 29 April 2023 bertepatan dengan tanggal 8 Sawal Tahun Ehe 1956. Nama bulan ini mirip dengan nama bulan di kalender Hijriyah, Syawal. Diperkirakan, penataan bulan ini dalam kalender Jawa berkaitan erat dengan nama bulan tersebut. 

Diluar hal tersebut, kalender Jawa memiliki perhitungan yang berbeda dengan kalender Hijriyah juga kalender masehi pada umumnya.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini 26 April 2023 Lengkap Weton, Neptu dan Wuku pada 5 Sawal Tahun Ehe

Dalam penanggalan Jawa, terdapat neptu dan weton dengan hitungan pasaran Jawa yang telah turun temurun diwariskan oleh masyarakat adat jawa.

Bagaimana dengan kalender Jawa hari ini tanggal 29 April 2023? Apa kata penanggalan Jawa tersebut? 

Weton, Neptu dan Wuku 29 April 2023

Pada kalender Jawa, terdapat catatan tentang weton, neptu dan wuku pada hari ini, 29 April 2023. Apa yang tercatat pada kalender ini?

29 April 2023 yang bertepatan dengan hari Sabtu minggu terakhir bulan ini memiliki pasaran Jawa Kliwon sehingga weton yang tercatat adalah Sabtu Kliwon.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Tanggal 20 April 2023 : Weton, Neptu, Wuku, dan Peristiwa Penting

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah