Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023, Ini Bacaan Ikrar Santri dan Tema Peringatan HSN

- 19 Oktober 2023, 17:55 WIB
Ini acara Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023
Ini acara Hari Santri Nasional 22 Oktober 2023 /Unsplash/Mufid Majnun



PORTAL PURWOKERTO - Berikut adalah bacaan ikrar untuk Hari Santri Nasional 22 Oktober nanti yang akan dibaca oleh para santri di puncak acara peringatan HSN 2023.

Diketahui kalau Hari Santri Nasional akan diperingati setiap tanggal 22 Oktober dan ini sudah dilakukan sejak tahun 2015.

Hari Santri Nasional 22 Oktober ini merupakan momentum dalam meneladani semangat jihad Indonesia.


Peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober ini adalah upaya menyelaraskan santri dalam kehidupan bermasyarakat.

Hari Santri Nasional sendiri ditetapkan oleh Presiden Jokowi pada tanggal 15 Oktober 2015 melalui Keppres Nomor 22 Tahun 2015 tebtang Hari Santri Nasional.

Baca Juga: Kapan Hari Santri Nasional 2023? Ini Sejarah Singkat Peringatan HSN Tiap 22 Oktober

Dengan adanya penetapan Hari Santri Nasional atau populer disebut HSN ini diharapkan bisa membuat bangsa Indonesia terus mengingat serta meneladani semangat jihad pada pendahulu, cinta tanah air, dan rela berkorban untuk bangsa dan negara.

Ikrar Santri di Hari Santri Nasional

Pada saat acara puncak Hari Santri Nasional yaitu upacara bendera akan ada pembacaan teks ikrar santri yang dibaca oleh seluruh peserta upacara.

Berikut ini bacaan ikrar santri untuk peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober:

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x