9 Surat yang Dibaca Malam Jumat, Mulai dari Diampuni Dosa hingga Mendatangkan Kekayaan

- 30 Mei 2024, 20:00 WIB
5 Surat yang Dibaca Malam Jumat, Mulai dari Diampuni Dosa hingga Mendatangkan Kekayaan
5 Surat yang Dibaca Malam Jumat, Mulai dari Diampuni Dosa hingga Mendatangkan Kekayaan /copilot.ai

PORTAL PURWOKERTO - Malam Jumat adalah malam yang penuh berkah. Dalam hadis riwayat Imam Ahmad disebutkan bahwa tidaklah matahari terbit dan tenggelam pada suatu hari yang lebih utama dari hari Jumat.

Karena keutamaan tersebut, maka banyak ibadah sunnah yang dilakukan sejak matahari tenggelam di hari Kamis dan berlanjut keesokan harinya pada hari Jumat.

Membaca Al-Quran di malam Jumat merupakan amalan yang mulia dan dianjurkan. Ada 9 surat yang dibaca malam Jumat dan tercantum dalam berbagai hadis dan buku karangan ulama ternama. Diantaranya adalah:

1. Surat Yasin

Surah ke-36 dalam al-Quran ini terdiri atas 83 ayat. Ada tiga bagian utama dalam surah ini yaitu mengenai keesaan Allah SWT, risalah Nabi Muhammad SAW, serta keyakinan akan adanya akhir zaman dan akhirat.

 

Membaca Surat Yasin di malam Jumat memiliki keutamaan yang besar. Diyakini bahwa orang yang membaca Surat Yasin di malam Jumat akan diampuni dosanya, dimudahkan urusannya, dan dijaga dari segala mara bahaya.

Baca Juga: Tata Cara dan Niat Sholat Idul Adha 1445 H/2024, Lengkap Untuk Imam, Makmum, Arti dan Latinnya

2. Surat Al-Kahfi

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah