Sinopsis Film Under Siege, Aksi Seorang Juru Masak Melawan Tentara Bayaran, Malam Ini di Bioskop TransTV

- 13 Desember 2021, 17:20 WIB
Sinopsis FIlm Under Siege, Aksi Seorang Juru Masak Melawan Tentara Bayaran, Malam Ini di Bioskop TransTV
Sinopsis FIlm Under Siege, Aksi Seorang Juru Masak Melawan Tentara Bayaran, Malam Ini di Bioskop TransTV /Imdb


PORTAL PURWOKERTO - Jadwal bioskop TransTV malam ini, 13 Desember 2021, akan menampilkan film seru dan menegangkan berjudul Under Siege.

Film Under Siege dijadwalkan tayang malam ini mulai pukul 23.30 WIB.

Under Siege merupakan sebuah film thriller aksi Amerika tahun 1992 yang disutradarai oleh Andrew Davis dan ditulis oleh J. F. Lawton. 

Film Under Siege dibintangi oleh Steven Seagal sebagai mantan Navy SEAL yang harus melawan tentara bayaran yang dipimpin oleh Tommy Lee Jones.

Sinopsis Under Siege, tanggal rilis serta jam tayang pemutaran film bisa Anda simak berikut ini.

Baca Juga: Spoiler Drama Korea Our Beloved Summer Episode 3, Reuni Mantan Kekasih di Sebuah Film Dokumenter

Film Under Siege rilis pada 9 Oktober 1992, Under Siege sukses menerima dua nominasi Oscar.

Kisah berawal dari sebuah kapal perang yang tiba di Pearl Harbor, di mana Presiden George Bush mengumumkan bahwa kapal tersebut akan dinonaktifkan.

Casey Ryback yang ditugaskan sebagai juru masak, menyiapkan makanan untuk merayakan ulang tahun Kapten Adams.

Komandan Krill mencoba  memprovokasi Ryback, namun Krill tak dapat memenjarakan Ryback di penjara tanpa izin dari kapten.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x