Dijamin Auto Menangis, Rekomendasi Drakor Sedih untuk Akhir Pekan yang Mengharukan

- 25 Mei 2024, 14:15 WIB
Mr. Sunshine
Mr. Sunshine /

PORTAL PURWOKERTO- Akhir pekan adalah waktu yang sempurna untuk menikmati drama Korea (drakor) yang bisa mengaduk emosi dan membawa kita ke dalam cerita yang penuh dengan rasa haru dan kesedihan. Berikut adalah rekomendasi drakor sedih terbaru yang cocok untuk menemani akhir pekanmu.

1. Mr. Sunshine
Drama yang tayang pada tahun 2018 ini mengusung genre romantis dan sedih. Kisahnya berpusat pada Choi Yoo-Jin, seorang budak yang melarikan diri ke Amerika Serikat dan kembali ke tanah kelahirannya sebagai marinir. Dia jatuh cinta dengan Go Ae-shin, putri bangsawan, yang membawanya pada kerumitan kondisi jatuh cinta. 

2. Move to Heaven (2021)

Sinopsis Move to Heaven, Drakor dengan Rating Tertinggi di Mydramalist
Sinopsis Move to Heaven, Drakor dengan Rating Tertinggi di Mydramalist

Drakor ini menceritakan tentang seorang pemuda dengan sindrom Asperger yang bekerja di perusahaan pembersih trauma, di mana dia dan pamannya membersihkan barang-barang orang yang telah meninggal sambil mengungkap kisah-kisah yang mereka tinggalkan.

3. Hi Bye, Mama! (2020)

Sinopsis Film Hi Bye Mama.
Sinopsis Film Hi Bye Mama.

Drama ini mengikuti kisah seorang ibu yang meninggal dalam sebuah kecelakaan tragis dan mendapat kesempatan kedua dalam hidup untuk kembali selama 49 hari. Kisahnya yang menyentuh akan membuat penonton merasakan campuran emosi yang kompleks. 

4. The Hymn of Death (2018)

Poster Hymn of Death
Poster Hymn of Death Kbizoom

Berdasarkan kisah nyata, drama ini mengisahkan tentang hubungan terlarang antara seorang penulis dan seorang soprano di Korea pada tahun 1920-an, yang berakhir dengan tragedi. 

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah