Tuliskan Bentuk Kerjasama ASEAN di Bidang Pendidikan? Kunci Jawaban Pelajaran IPS Kelas 6 SD dan MI

- 11 Oktober 2021, 08:50 WIB
Bagaimana Bentuk Kerjasama ASEAN di Bidang Pendidikan? Pembahasan Mata Pelajaran IPS Kelas 6 SD dan MI
Bagaimana Bentuk Kerjasama ASEAN di Bidang Pendidikan? Pembahasan Mata Pelajaran IPS Kelas 6 SD dan MI /pixabay.com/White77

PORTAL PURWOKERTO - Bentuk kerja sama ASEAN di bidang pendidikan. Pembahasan mata pelajaran IPS kelas 6 SD dan MI.

Apa saja bentuk kerja sama ASEAN di bidang pendidikan di Indonesia mengingat Indonesia adalah salah satu negara anggota ASEAN.

Tentu saja selain kerja sama di bidang ekonomi, ada beragam kerja sama yang dilakukan antar negara anggota ASEAN termasuk kerja sama di bidang pendidikan.

Baca Juga: Inilah Bentuk Kerjasama ASEAN di Bidang Pendidikan, Pembahasan Mata Pelajaran IPS Kelas 6 SD dan MI

ASEAN merupakan singkatan dari Association of Southeast Asian Nations, dalam bahasa Indonesia seringkali disebut sebagai Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara.

Setelah disebutkan di artikel sebelumnya bahwa tujuan kerja sama dalam bidang pendidikan oleh negara ASEAN antara lain adalah untuk meningkatkan kualitas pendidikan serta daya saing masyarakat internasional di Asia Tenggara.

Lalu apa saja bentuk kerjasama ASEAN dalam di bidang pendidikan? Berikut adalah contoh kerjasama ASEAN di bidang pendidikan:

1. Beasiswa Pendidikan

Negara anggota ASEAN saling memberikan beasiswa pendidikan bagi pelajar maupun mahasiswa di Asia Tenggara.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x