LENGKAP! 68 Nama Paskibraka 2022 dari 34 Provinsi yang Akan Mengibarkan Bendera pada 17 Agustus 2022

- 16 Agustus 2022, 23:59 WIB
LENGKAP! 68 Nama Paskibraka 2022 dari 34 Provinsi yang Akan Mengibarkan Bendera pada 17 Agustus 2022
LENGKAP! 68 Nama Paskibraka 2022 dari 34 Provinsi yang Akan Mengibarkan Bendera pada 17 Agustus 2022 /BPMI Setpres/Laily Rachev

PORTAL PURWOKERTO - Ada 68 nama putra-putri Indonesia dari 34 provinsi yang dikukuhkan sebagai anggota Paskibraka Tahun 2022.

Mereka tergabung ke dalam tim pengibar bendera pusaka merah putih yang akan dikibarkan di Istana Negara, Jakarta.

Pasukan pengibar bendera pusaka alias Paskibraka masa kini terdiri dari 68 putra-putri Indonesia yang telah melalui seleksi ketat dan gemblengan berat.

Baca Juga: Siapa Orang yang Pertama Kali Mengibarkan Bendera Merah Putih? Bukan Satu Orang, Namun Tiga!

Setiap provinsi mengirimkan dua wakil terbaiknya yang terdiri dari satu putra dan satu putri. Mereka adalah:

Mohammad Rifat Zayyan (Provinsi Aceh)
Rinda Febriola (Provinsi Aceh)

Mario Adhiyaksa Sihombing (Provinsi Sumatra Utara)
Marfah Ronaito Batubara (Provinsi Sumatra Utara)

M. Faiz Assidiki (Provinsi Sumatra Barat)
Faiha ‘Athahillah (Provinsi Sumatra Barat)

Baca Juga: Inilah Contoh YEL-YEL Gerak Jalan 17 Agustus yang Keren dan Heboh Untuk Meriahkan HUT RI Ke 77

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: Setkab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah