Profil dan Biodata Sosok Mohammad Hatta Wakil Presiden Pertama dan Bapak Proklamator Kemerdekaan Indonesia

- 22 Agustus 2022, 14:14 WIB
Ini biodata dan profil Mohammad Hatta Wapres Pertama Mohammad Hatta
Ini biodata dan profil Mohammad Hatta Wapres Pertama Mohammad Hatta /ANRI/

PORTALPURWOKERTO - Siapa itu Mohammad Hatta? Simak berikut ini biodata sosok Pahlawan Nasional Indonesia.

Insinyur Soekarno bersama dengan Mohammad Hatta merupakan Proklamator sebagai presiden dan wakil presiden Indonesia yang pertama.

Bersama bung Karno, Moehammad Hatta menjadi salah satu peran penting dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia. Hingga Ia juga memproklamasikan pada 17 Agustus 1945.

Baca Juga: Biodata dan Profil Ferdy Sambo, Diduga Otak Pembunuhan Brigadir J dan Terancam Hukuman Mati

Dikutip Portal Purwokerto dari perpusnas.go.id, Mohammad Hatta lahir di Bukittinggi Sumatera Barat pada 12 Agustus 1902. Dia lahir dengan nama Mohammad Athar.

Sebelum menjadi wakil presiden, ia pernah menjabat sebagai perdana menteri dalam kabinet Hatta 1, Hatta 2 dan Republik Indonesia serikat.

Pada tahun 1956, ia mengundurkan diri sebagai wakil presiden karena berselisih dengan Bung Karno.

Ia juga memiliki banyak sumbangsih di bidang ekonomi, Khususnya terhadap pengembangan Indonesia. Sehingga dia mendapatkan julukan bapak koperasi Indonesia.

Baca Juga: Profil I Dewa Ayu Firsty, Biodata Pembawa Baki Paskibraka Nasional 2022 dan Akun Instagram

Ia merupakan anak kedua dari pasangan Mohammad Jamil dan Siti Saleha.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: perpusnas.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah