KA Kahuripan Tabrak Truk, Akibat Penjaga Lupa Menutup Pintu Perlintasan, Perjalanan 10 KA Terlambat

- 13 September 2022, 22:31 WIB
Ilustrasi KA Kahuripan Menabrak Truk, Akibat Penjaga Lupa Menutup Pintu Perlintasan, Perjalanan 10 KA Terlambat
Ilustrasi KA Kahuripan Menabrak Truk, Akibat Penjaga Lupa Menutup Pintu Perlintasan, Perjalanan 10 KA Terlambat /Andrian Rochmansyah Pratama/Pikiran Rakyat Tasikmalaya

PORTAL PURWOKERTO - Kronologi Kereta Api (KA) Kahuripan relasi dari Stasiun Blitar-Kiaracondong menabrak truk pupuk.

Kejadian KA Kahuripan dari Stasiun Blitar-Kiaracondong menabrak truk relasi terjadi pada Selasa, 13 September 2022, jam 00.50 WIB di KM 363+6/7 petak jalan antara Jeruklegi-Kawunganten.

Isiden KA Kahuripan relasi dari Stasiun Blitar-Kiaracondong terjadi karena petugas, lupa menutup pintu perlintasan.

Peristiwa tersebut menyebab sejumlah perjalanan Kereta Api di jalur selatan mengalami keterlambatan cukup parah.

Baca Juga: Persyaratan Naik Kereta Api Terbaru 17 Juli 2022, Siap-Siap yang Belum Booster Wajib Screening Covid-19

Selain itu peristiwa tersebut juga menyebabkan PT KAI dan pemakai jasa KA mengalami kerugian material dan waktu.

Manager Humas Daop 5 Purwokerto Krisbiyantoro menyebutkan dampak dan kronologi peristiwa truk menabrak KA Kahuripan tersebut

Peristiw truk menabrak KA terjadi karena petugas palang pintu KA lupa menutup pintu perlintasan.

Tabrakan, menyebabkan badan truk tersangkut di kolong bagian depan lokomotif. Akibatnya lokomotif tidak dapat digerakkan.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x