5 Faktor Penyebab Terjadinya Peristiwa G30S PKI 1965 Penyebab Tewasnya 7 Pahlawan Revolusi

- 30 September 2022, 11:21 WIB
5 Faktor Penyebab Terjadinya Peristiwa G30S PKI 1965 Penyebab Tewasnya 7 Pahlawan Revolusi
5 Faktor Penyebab Terjadinya Peristiwa G30S PKI 1965 Penyebab Tewasnya 7 Pahlawan Revolusi /cagarbudaya.kemdikbud.go.id

Lemahnya kondisi ekonomi Indonesia saat itu sebenarnya juga terjadi karena keputusan yang diambil oleh Jenderal Soeharto dan Jenderal AH Nasution, yaitu pembantaian terhadap pedagang yang berasal dari RRC.

Hal tersebut mengakibatkan kondisi ekonomi Indonesia semakin melemah. Akibatnya, banyak rakyat hidup dalam kelaparan dan kemiskinan hingga menyalahkan kepemimpinan presiden Soekarno.

Baca Juga: Mengulas Rumah Penyiksaan Pemberontakan G30S PKI yang Jadi Sejarah Kelam di Tahun 1965

5. Keterlibatan Amerika Serikat

Meskipun Amerika Serikat merupakan negara yang anti komunisme, nyatanya ditemukan banyak dokumen dari FBI CIA yang mengungkapkan keterlibatan Amerika Serikat dalam peristiwa G30S/PKI.

Melalui beberapa dokumen tersebut, Amerika Serikat memberikan list anggota PKI kepada pemerintah Soeharto.

Melalui CIA, Amerika Serikat berusaha agar Indonesia tidak jatuh ke dalam kekuasaan Komunisme.

Sehingga keterlibatan Amerika Serikat dalam peristiwa G30S/PKI dicurigai memberi peluang kepada Soeharto untuk menjadi presiden Indonesia menggantikan Presiden Soekarno.

Baca Juga: Mengulas Rumah Penyiksaan Pemberontakan G30S PKI yang Jadi Sejarah Kelam di Tahun 1965

Akibat dari adanya pergerakan G30S PKI, maka 6 perwira tinggi Angkatan Darat dan satu ajudan tewas. Mereka adalah:

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: UMM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah