Weton Sabtu 12 November 2022 di Kalender Jawa Hari Ini Lengkap Neptu, dan Wuku di Tanggalan Jawa

- 11 November 2022, 07:35 WIB
Kalender Jawa Hari Ini 12 November 2022 lengkap Weton Neptu Wuku. *
Kalender Jawa Hari Ini 12 November 2022 lengkap Weton Neptu Wuku. * /Pexels/Ivan Samkov

Dengan demikian tanggal Jawa 12 Novemebr 2022 adalah 17 Bakda Mulud 1956- Ehe, tahun Jawa, Sabtu Pahing dengan neptu 18 wuku Wukir.

Baca Juga: Kalender Jawa Lengkap Jumat 11 November 2022 : Weton, Neptu, Wuku, dan Peristiwa Penting

Peristiwa penting yang terjadi bertepatan dengan tanggal 12 November 2022 adalah sebagai berikut:

1. Tahun 1293, di Indonesia, Nararya Sanggramawijaya menobatkan diri sebagai raja Majapahit yang pertama dengan gelar Kertarajasa Jayawardana.

2. Tahun 1293, di Indonesia, Kabupaten Tuban memperingati hari jadinya yang pertama kali.

3. Tahun 1945, Jenderal Soedirman terpilih menjadi panglima pertama Tentara Keamanan Rakyat (TKR) di usianya yang masih sangat muda yakni 29 tahun.

4. Tahun 1998, di India, terjadi tabrakan pesawat antara Insiden Saudi Arabian Airlines Penerbangan 763 dan Air Kazakhstan Penerbangan 1907.

Demikian kalender Jawa tanggal 12 November 2022 lengkap dengan peristiwa penting yang bertepatan dengan hari ini.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x