Nikolaus Kondomo Profil PJ Gubernur Papua Pegunungan, Lahir di Merauke Papua, Istri Asal Jateng Anak Putrinya

- 22 Mei 2023, 14:34 WIB
Biodata Nikolaus Kondomo PJ Gubernur Papua Pegunungan, Ayah Alinsia Bokman, Nama Istri, Prestasi, IG Lengkap
Biodata Nikolaus Kondomo PJ Gubernur Papua Pegunungan, Ayah Alinsia Bokman, Nama Istri, Prestasi, IG Lengkap /tangkapan layar Tni.mld.id/

PORTAL PURWOKERTO - Nama Nikolaus Kondomo, PJ Gubernur Papua Pegunungan profil  dan biodata istri setelah anak putri semata wayangnya Alinsia Bokman Kondomo meninggal dunia.

PJ Gubernur Papua Pegunungan Nama Nikolaus Kondomo menjadi viral setelah dikaitkan dengan anak dan putri satu satunya Alinsia Bokman Kondomo. Cara dia meninggal masih menyisakan  banyak misteri telah mengundang perhatian publik.  

Sebelumnya tak banyak yang diketahui tentang profil dan biodata Nikolaus Pria asli kelahiran Merauke Papua adalah anak Papua yang yang sarat prestasi terakhir Nikolaus Kondomo ditunjuk sebagai PJ Gubernur Papua Pegunungan oleh Mendagri Tito Karnavian.

Baca Juga: Jejak Karir PJ Gubernur Papua Pegunungan Nikolaus Komondo, Jabat Kajati Papua 3 Tahun, Bukan Orang Sembarangan

Dimana Papua Pegunungan,  adalah salah satu wilayah di Provinsi Papua, Indonesia. Secara administratif, Papua Pegunungan terdiri dari 8 kabupaten/kota.
Pada 2021 terdapat 8 Wilayah Papua Pegunungan terdiri dari 8 kabupaten, yaitu: Kabupaten Jayawijaya,Lanny Jaya, Nduga, Puncak, Puncak Jaya, Tolikara, Yahukimo, Yalimo dengan ibu kota Jayawijaya.

Namun pada 2022  ke 8 kabupaten  pecahan dari Jayawijaya disatukan kembali menjadi Provinsi Papua Pegunungan dengan Nikolaus Kondomo  sebagai  PJ Gubernur dan Sekretaris Daerahnya bernama Sumule Tumbo.

Nikolaus Kondomo adalah putra terbaik Papua yang merintis karir dari bawah.  Diharapkan penunjukannya sebagai PJ Gubernur  mampu untuk membuka mata warga Papua tentang niat baik pemerintah terhadap Papua.

Baca Juga: Profil Istri PJ Gubernur Papua Pegunungan, Narti, Wanita Cantik yang Kini Kehilangan sang Buah Hati

Gubernur adalah jabatan politis artinya Nikolaus Kondomo menjadi Gubernur non partai. Sebelumnya adalah seorang Jaksa. Pendidikan dasar hingga SMA dia tempuh di Papua.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x