Ide Pentas Seni HUT Kemerdekaan RI untuk Generasi Milenial dan Gen Z, Seru dan Meriah

- 15 Agustus 2023, 22:41 WIB
Ilustrasi pentas seni. Ide Pentas Seni HUT Kemerdekaan RI untuk Generasi Milenial dan Gen Z, Seru dan Meriah.*
Ilustrasi pentas seni. Ide Pentas Seni HUT Kemerdekaan RI untuk Generasi Milenial dan Gen Z, Seru dan Meriah.* /arminabduljabbar/

Tak hanya sekedar akting, kamu juga menampilkan tarian dan bernyanyi. Kamu bisa memilih lagu-lagu bertema perjuangan atau lagu yang bikin orang jadi lebih bersemangat.

2. Dance Cover KPop

Banyak anak muda yang suka dengan K-pop. Kamu bisa menampilan dance cover lagu-lagu Kpop di acara 17an.

Kamu bisa mengajak beberapa orang agar penampilan di atas panggung terlihat kompak dan menarik. Sebelum tampil, tentunya kamu harus berlatih terlebih dahulu. Namun, kamu tetap harus mengenakan pakaian atau kostum yang sopan dan rapi agar tidak menimbulkan masalah dikemudian hari.

Baca Juga: Diskon Kuliner 17 Agustusan: Promo Murah KFC, AW, Kimukatu, JCo, Pizza Hut dan Lainnya, Promo Kemerdekaan RI,

3. Konser Musik atau band

Di acara panggung pentas seni, kamu bisa tampil bersama beberapa orang dalam sebuah grup band. Kamu bisa membawakan lagu-lagu bertema pejuangan dan kemerdekaan.

4. Dance TikTok

TikTok adalah salah satu platform yang digemari oleh remaja. Di TikTok ada banyak konten menarik dan unik.

Salah satu konten TikTok yang bisa dicoba saat acara pentas seni adalah dance. Untuk panggung pentas seni 17 Agustus, kamu bisa memilih dance TikTok dengan menggunakan lagu-lagu nasional atau lagu-lagu yang bikin bersemangat.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah