17 Agustus 2023 HUT RI ke Berapa? Ini Penjelasannya dan Rangkaian Acara di Istana Negara

- 16 Agustus 2023, 10:33 WIB
Ilustrasi. 17 Agustus 2023 HUT RI ke Berapa? Ini Penjelasannya dan Rangkaian Acara di Istana Negara.*
Ilustrasi. 17 Agustus 2023 HUT RI ke Berapa? Ini Penjelasannya dan Rangkaian Acara di Istana Negara.* /freepik.com

Dikutip dari SKB 3 Menteri terbaru tahun 2023 ditetapkan bahwa hari Kamis tanggal 17 Agustus 2023 diperingati sebagai Hari Kemerdekaan Indonesia.

Pada tanggal tersebut dijadikan sebagai hari libur nasional dan juga tanggal merah di bulan Agustus.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Selamat Hari Kemerdekaan RI, Bisa untuk Caption Media Sosial IG, WA, Twitter dan FB

Rangkaian Acara 17 Agustus di Istana Negara

Sudah diketahui bahwa setiap tanggal 17 Agustus akana ada upacara bendera untuk memperingati HUT RI ke-78. Begitu juga di tahun ini ada rangkaian acara rermasuk upacara bendera merah putih di Istana Negara.

Beberapa acara hiburan juga akan ditampilkana meski belum diumumkan akan ada artis/seninan siapa yang mengisi acara di Istana Negara.

Mengutip dari siaran Sekretariat Presiden pada Selasa, 15 Agustus 2023 acara akan dimulai di Monas pukul 08.10 WIB yaitu penyerahan bendera yang akan dikibarkan oleh Paskibraka dan dibawa menuju Istana Merdeka.

Baca Juga: Ini Contoh Undangan Malam Tirakatan 17 Agustus 2023 bagi Warga untuk Peringatan Malam HUT RI ke-78

Berikut ini adalah rangkaian acara upacara bendera HUT RI ke-78:

Pagi

- Pukul 07.30 WIB
Gita Bahana Nusantara

- Pukul 8.14 WIB
Prosesi Penyerahan Duplikat Bendera Pusaka Monas - Istana

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah