Sweety Produk Israel atau Bukan Pampers Pembalut Sweety PT Softex Pro Israel? Pilih Charm Produk Lokal Jepang?

- 17 November 2023, 19:28 WIB
 Sweety produk Israel atau bukan? pampers, popok pembalut Sweety
Sweety produk Israel atau bukan? pampers, popok pembalut Sweety /Twitter

 

PORTAL PURWOKERTO - Sweety produk Israel atau bukan? Sweety adalah merk pampers dan pembalut yang diproduksi PT Softex Indonesia (Kimberly-Clark Softex). Lengkap dengan sejumlah produksi pampers pembalut asal yang bermarkas di Jepang.

Pencarian apakah Sweety produk Israel atau bukan? Cukup tinggi hal tersebut terkait dengan seruan boikot produk Israel sebagai bentuk solidaritas terhadap Palestina.

MUI (Majelis Ulama Indonesia) sebagai upaya memutus rantai ekonomi Israel, untuk mendukung produk lokal dan meninggalkan produk Israel atau yang berafiliasi dengan Israel.


Sweety produk Israel atau bukan? Sweety diproduksi oleh PT Softex Indonesia, salah satu anak korporasi Kimberly Clark Softex. Apakah Kimberly Clark Softex pro Israel atau pendukung Israel.ini sejarahnya

-1976 pertama kali didirikan PT Mozambique dan beroperasi di Jakarta Barat, sebanyak 100 karyawan ikut memasarkan produk pembalut merek Softex.

Baca Juga: MUI Sebut Tak Pernah Rilis Daftar Produk Terafiliasi Israel: Bukan Haram Produknya, Tapi Aktivitas Dukungannya

-1981 PT Mozambique beralih nama menjadi PT Softex Indonesia keberadaannya dianggap sebagai pelopor produk pembalut wanita di Indonesia.

- 1995 PT Softex Indonesia produksinya pindah ke Tangerang.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x