PREDIKSI dan Jadwal Piala AFC Wanita 2022, Malam ini Indonesia vs Thailand! Siapa yang Maju ke Perempat Final

24 Januari 2022, 17:13 WIB
PREDIKSI dan Jadwal Piala AFC Wanita 2022, Malam ini Ada Indonesia vs Thailand! Siapa yang Maju ke Perempat Final? /Tangkapan layar AFC Women Asian Cup

PORTAL PURWOKERTO - Prediksi dan jadwal piala AFC wanita 2022, malam ini Indonesia vs Thailand, siapa yang maju ke perempat final?

Artikel ini akan membahas secara singkat mengenai prediksi dan jadwal piala AFC wanita 2022 yang akan digelar malam ini pukul 19.00 WIB.

Bagaimana prediksi hasil pertandingan Indonesia vs Thailand yang akan diselenggarakan sesuai jadwal piala AFC wanita 2022.

Baca Juga: JADWAL Timnas Putri AFC 2022, Indonesia vs Thailand Malam ini Bersiap Jangan Lewatkan

Indonesia vs Thailand malam ini menurut jadwal piala AFC wanita 2022 dan diprediksi akan sangat menegangkan karena dari tim B akan memperebutkan tiket final.

Jangan lewatkan jadwal piala AFC wanita 2022 malam ini, dimana kedua negara sama-sama memiliki peluang besar untuk maju ke perempat final.

Jika dilihat dari pertandingan sebelumnya, Indonesia kalah telak dari Australia dengan skor jauh 18-0 untuk kemenangan Australia.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Piala Asia Wanita Hari Ini, 24 Januari 2022: Timnas Putri Indonesia vs Thailand Gratis!

Timnas putri Indonesia tak memberikan balasan satu skor pun dalam pertandingan yang berlangsung 21 Januari 2022 kemarin.

Sedangkan Thailand juga baru merasakan kekalahannya dari Filiphina yang berhasil dengan skor 1-0 untuk kemenangan Filiphina.

Jadwal piala AFC wanita 2022 akan dimulai pada pukul 19.00 WIB, dan pastinya akan menegangkan.

Baca Juga: Biodata Ellie Carpenter, Pemain Sepak Bola Wanita Asal Australia yang Sudah Rintis Karir Sejak Remaja

jadwal piala AFC wanita 2022 ditunggu, karena pertandingan sebelumnya Timnas Putri AFC Indonesia harus menerima kekalahan dari Australia.

Tak tanggung-tanggung, Timnas Putri Indonesia dalam AFC harus menerima kekalahan 18-0 oleh Timnas Putri Australia.

Merasakan kalah telak yang sangat mengguncang tentu saja bagi Timnas Putri Indonesia yang memiliki kapten bernama Zahra Muzdalifah.

Baca Juga: 23 Daftar Nama Pemain Timnas Putri Australia yang Bertanding di AFC Women Asian Cup 2022

Untuk Jadwal Timnas Putri AFC 2022 dan jadwal lengkapnya, piala AFC Women dapat disaksikan melalui Inews dan juga streaming dengan ponsel.

AFC Women Asian Cup 2022 bisa disaksikan secara langsung di stasiun televisi iNews yang merupakan grup dari MNC TV.

Piala Asia 2022, Garuda Pertiwi, julukan Timnas Putri Indonesia berada di Grup B, bersama dengan Australia, Filipina dan Thailand.

Baca Juga: Daftar Pemain dan Nomor Punggung Timnas Putri Indonesia di Piala AFC Wanita 2022, Indonesia vs Australia

jadwal piala AFC wanita 2022 Indonesia vs Thailand akan menjadi sejarah bagi Indonesia yang baru berjuang pada laga sepak bola putri Internasional.

Masuk ke AFC 2022 ini menjadi penantian panjang Indonesia selama 33 tahun. Garuda Pertiwi akan berjuang di putaran final Piala Asia Wanita 2022.

Pelatih Indonesia, Rudy Eka Priyambada membawa sebanyak 23 wanita terpilih Indonesia yang siap mengukir sejarah.

Baca Juga: Jadwal AFC Women 2022 Australia vs Indonesia di iNews Hari Ini, Jumat 21 Januari 2022, Ini Jam Tayangnya!

Jadwal piala AFC wanita 2022 nanti malam akan menegangkan, karena diketahui Indonesia dan Thailand baru saja sama-sama kalah.

Indonesia maupun Thailand, keduanya sempat mengalami kekalahan di laga pertama, dan tentu saja sama-sama ingin memperbaiki.

Masih ingat Indonesia tumbang tak terbalas dengan skor 0-18 melawan tim tangguh Australia. Sementara, Thailand kalah (0-1) melawan Filipina.

Baca Juga: 10 Koin Crypto Terbaik Sepanjang Januari 2022, Mulai dari BITGERT Sampai TERRA Ada Semuanya!

Meski berbeda jauh dalam angka kekalahan, namun Indonesia dan Thailand memiliki sejarahnya sendiri dalam dunia sepak bola.

Pertandingan dan jadwal piala AFC wanita 2022 malam ini Indonesia vs Thailand kali ini menjadi sangat penting, karena kedua tim akan berjuang meraih poin pertamanya dan menjaga peluang untuk melaju ke perempat final.

Tak hanya itu, dipertemukan dengan Thailand menjadi sebuah tantangan yang cukup berat bagi Indonesia karena Thailand memiliki peringkat yang cukup bagus dalam ranking FIFA yaitu menempati posisi ke-38 dan meraih gelar juara di Piala Asia Wanita edisi 2003.

Baca Juga: Cara Mining Crypto Tanpa Modal Uang dan Tanpa Ribet, Cukup Instal Tools Ini di HP untuk Kumpulkan Bitcoin

Pantang menyerah, tim Garuda Pertiwi akan tetap memaksimalkan perjuangannya di bawah asuhan Rudy Eka Priyambada untuk tetap mengejar peluang untuk maju ke perempat final.

Akankah tim Garuda Pertiwi berhasil mengalahkan Thailand di laga kedua Grup B pada putaran final AFC Women’s Asian Cup 2022 hari ini?

Baca Juga: 10 Pilihan Pinjol Legal 2022 yang Cepat Cair dan Aman Teror Penagihan, Kontak Pribadimu Aman Terkendali

Saksikan jadwal piala AFC wanita 2022, jangan lewatkan pertandingan sengit antara Indonesia vs Thailand pada Senin, 24 Januari 2022, pukul 19.00 WIB LIVE di iNews.***

Editor: Maria Nofianti

Tags

Terkini

Terpopuler