Kenapa Ellyes Skhiri Timnas Tunisia Nomor Punggung 17 Pakai Topeng di Piala Dunia 2022?

26 November 2022, 17:25 WIB
Ini Alasan Kenapa Ellyes Skhiri Timnas Tunisia Nomor Punggung 17 Pakai Topeng di Piala Dunia 2022.* /IG @equipedetunisie/Instagram

PORTAL PURWOKERTO - Alasan Elleys Skhiri pemain Timnas Tunisia nomor punggung 17 pakai topeng agaknya dicari warganet.

Pasalnya, wajah Ellyes Skhiri nomor punggung 17 Timnas Tunisia ini langsung dikenali saat pertandingna melawan Australia.

Kira-kira apa alasan Ellyes Skhiri pakai topeng di pertandingan Piala Dunia 2022 ini?

Tak hanya Ellyes Skhiri yang pemain bola di Piala Dunia yang pakai topeng.

Baca Juga: Profil Biodata Youssef Msakni, Kapten Timnas Tunisia Nomor Punggung 7 Tinggi Badan, Umur, Instagram dan Istri

Diketahui, Son Heung Min yang juga Kapten Timnas Korea Selatan memakai topeng hitam selama pertandingan di Piala Dunia.

Selai itu, Thomas Meunier dari Timnas Belgia dan Josko Gvardiol dari Timnas Kroasia juga melakukan hal yang sama.

Bukan tanpa alasan kenapa pemain bola pakai topeng saat bertanding. Hal ini dilakukan sebagai bentuk proteksi.

Seperti Son Heung Min dan Meunier, Gvardiol dan Skhiri juga melakukan hal yang sama untuk melindungi cedera yang mereka alami di bagian wajah.

Baca Juga: Profil Biodata Jalel Kadri, Pelatih Tunisia Lengkap Instagram, Istri, Kebangsaan, Umur, dan Karir

Berikut profil dan biodata Ellyes Skhiri nomor punggung 17 Timnas Tunisia lengkap agama dan Instagram:

Nama Lengkap: Ellyes Joris Skhiri

Nama Tenar: Ellyes Skhiri

Nomor Punggung: 17 di Timnas Tunisia

Tempat Lahir: Lunel Prancis

Tanggal Lahir: 10 Mei 1995

Umur: 27 tahun di tahun 2022

Tinggi Badan: 185 cm

Posisi: gelandang

Instagram: @ellyes_skhiri

Agama: Islam

Demikian sekilas profil dan biodata Ellyes Skhiri Timnas Tunisia nomor punggung 17 yang pakai topeng di Piala Dunia.***

Editor: Hening Prihatini

Tags

Terkini

Terpopuler