5 Pencetak Gol Terbanyak Piala Dunia 2022 Sebelum Perempat Final, Mbappe Teratas Messi Urutan Berapa?

7 Desember 2022, 14:43 WIB
5 Pencetak Gol Terbanyak Piala Dunia 2022 Sebelum Perempat Final, Mbappe Teratas Messi Urutan Berapa? /Portal Purwokerto/FIFA

PORTAL PURWOKERTO - Inilah 5 pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2022 sebelum babak perempat final, Mbappe teratas, Messi di urutan berapa.

Inilah informasi 5 pemain pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2022 yang perlu kalian ketahui sampai saat ini.

Berita mengenai Piala Dunia 2022 selalu menarik perhatian bagi para penggemar bola sejagad.

Para pemain akan dengan semangat menunjukkan performanya yang terbaik agar tim mereka melaju ke final.

Baca Juga: Profil Biodata Walid Regragui Pelatih Maroko di Piala Dunia 2022: Kebangsaan, Umur, Tinggi Badan, Instagram

Karena itulah saat ajang Piala Dunia berlangsung maka pemain legendaris menjadi pusat perhatian.

Apalagi jika mereka menciptakan gol-gol yang seru dan indah dalam pertandingan selama Piala Dunia.

Khususnyadi Piala Dunia 2022 yang berlangsung di Qatar, gol yang tercipta bisa menjadi sebuah sejarah baru.

Lalu siapa saja pencetak gol terbanyak Piala Dunia 2022 di Qatar ini? Simak terus artikel ini sampai selesai.

Baca Juga: Jadwal 8 Besar Piala Dunia 2022, Kapan Perempat Final Piala Dunia 2022 Dimulai? Cek Bagan 8 Besar Pildun 2022

Perlu diketahui setiap ajang Piala Duni digelar ada sebuah penghargaan yang tidak boleh dilewatkan yaitu pemberian sepatu emas.

Dan perebutan sepatu emas di Piala Dunia 2022 di Qatar ini sedang berlangsung seru dimana sampai sebelum perempat final ini Mbappe masoh berada di atas.

Nama pemain Lionel Messi tak luput dari pertanyaan ada di urutan berapa pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 sekarang.

Pada Piala Dunia 2018 di Russia Harry Kane menjadi pemain yang menjadi pencetak gol terbanyak di Piala Dunia saat itu.

Baca Juga: Jadwal Tanding 8 Besar Piala Dunia 2022 Qatar Lengkap Bagan Perempat Final Piala Dunia 2022, Jam Berapa?

Dia juga berhak atas sepatu emas yang diberikan untuk pencetak gol terbanyak di Piala Dunia.

Lalu siapa yang akan menjadi pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022?

Sampai saat ini kami merangkum lima pemain pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 yang akan disajikan informasinya disini.

Inilah lima pemain pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 dikutip dari berbagai sumber:

Baca Juga: Biodata Profil Romain Saiss, Kapten Timnas Maroko: Istri, Instagram, Tinggi Badan Pemain Nomor Punggung 6

1. Kylian Mbappe (Prancis 5 gol)

Sampai saat ini Mbappe berada di urutan tertasa pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 sebelum perempat final.

Mbappe bahkan dianggap seperti jimat bagi Timnas Prancis yang mulus melaju kebabak perempat final Piala Dunia 2022.

Dirinya adalah penyerang utama Timnas Prancis di dua pertandingan pertama Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Profil Biodata Youssef En-Nesyri Pemain Timnas Maroko Lengkap Umur, Tinggi, Instagram, Nomor Punggung

Ketika melawan Denmark, pemain PSG ini berhasil mengoleksi dua gol dan satu gol saat melawan Australia.

Dua gol kembali dikoleksi Mbappe saat bertanding melawan Polandia di babak 16 besar.

Sepertinya Mbappe tidak bisa diremehkan dalam usahanya merebut sepatu emas Piala Dunia 2022.

2. Goncalo Ramos (Portugal 3 gol)

Goncalo Ramos adalah pemain muda Timnas Portugal yang langsung mengoleksi hat-trick pertama di Piala Dunia 2022 saat melawan Swiss.

Baca Juga: Jadwal dan Bagan 8 Besar Piala Dunia 2022 Qatar, Daftar Tim Lolos Perempat Final Piala Dunia 2022

Tiket mulus babak perempat final ini dibuat salah satunya dengan gol-gol dari Goncalo Ramos ini.

3. Lionel Messi (Argentina 3 gol)

Messi menjadi pemain selanjutnya yang kenjadi pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 di urutan ketiga.

Satu gol Messi dicoptakannya saat melawa Arab Saudi meski Argentina menderita kekalahan yang mengejutkan.

Selanjutnya dia mencetak gol saat melawan Meksiko dan Australia masing-masing satu gol.

Baca Juga: HASIL AKHIR Maroko vs Spanyol Piala Dunia 2022, Joss! Singa Atlas Raih 1 Tiket Babak 8 Besar Lewat Adu Pinalti

4. Cody Gakpo ( Belanda 3 gol)

Cody Gakpo dari Tim Oranje berhasil di urutan empat sebagai pemain pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022.

Gol pertamanya diciptakan saat bermain melawan Senegal dalaam pertandingan pembuka.

Selanjutnya dia berhasil melesakkan gol ke gawang Ekuador dan Qatar di babak berikutnya.

5. Bukayo Saka (Inggris 3 gol)

Bukayo Saka tak mau ketinggalan mengoleksi tiga gol di ajang Piala Dunia 2022 sampai saat ini.

Baca Juga: LIVE Streaming Yalla Shoot, Score 808 atau Koora TV Piala Dunia 2022 Maroko vs Spanyol? Link Nonton di SCTV

Ketika melawan Iran Bukayo Saka sudah mengoleksi dua gol, sementara gol ketiganya saat bermain melawan Senegal.

Demikian informasi lima pemain pencetak gol terbanyak di Piala Dunia 2022 sampai saat ini.***

Editor: Yulia Pramuninggar

Tags

Terkini

Terpopuler