4 Langkah Mudah Dapatkan Rp3,55 Juta dari Kartu Prakerja 2021, Jangan Sampai Ketinggalan!

- 30 Januari 2021, 16:58 WIB
Daftar Prakerja Gelombang 12 di prakerja.go.id, Persiapkan Hal Ini Agar Lolos Nanti
Daftar Prakerja Gelombang 12 di prakerja.go.id, Persiapkan Hal Ini Agar Lolos Nanti //Dok. Prakerja//

PORTAL PURWOKERTO – Tahun 2021 ini, pemerintah akan kembali meluncurkan program Kartu Prakerja. Saat ini, sudah terhitung 11 gelombang yang telah diselesaikan. Antusiasme masyarakat menunggu program Kartu Prakerja Gelombang 12 kian meninggi.

Kartu Prakerja merupakan salah satu program pemerintah yang menyasar para pencari kerja, pekerja ter-PHK, ataupun pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Prakerja memberikan fasilitas berupa pelatihan daring bagi para peserta dengan berbagai macam bidang yang ditawarkan. Mulai dari akuntansi hingga desain grafis, Prakerja menyediakannya.

Baca Juga: Waspadai Penipuan Prakerja Gelombang 12! Beredar Link Palsu Pendaftaran Prakerja di Grup Whatsapp

Pemerintah memberikan saldo pelatihan sebesar Rp1.000.000,00 kepada para peserta untuk digunakan sesuai dengan kebutuhan. Selesai pelatihan, para pemegang Kartu Prakerja juga akan mendapatkan insentif sebesar Rp600.000,00 selama 4 bulan.

Untuk bisa mendapatkan Kartu Prakerja, Anda harus mendaftar di situs resmi Prakerja, yakni www.prakerja.go.id.

Berikut ini adalah langkah yang harus ditempuh untuk mendapatkan Kartu Prakerja.

Baca Juga: Ingat! Pendaftaran Program Kartu Prakerja Gelombang 12 Hanya di www.prakerja.go.id, Bukan yang Lain

1. Mendaftar

Sebelum mendaftar, pastikan Anda telah memenuhi syarat-syarat berikut ini.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x