Jadwal Siaran Langsung Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2020 Hari Ini, Prediksi Skor dan Rekor Pertemuan

- 8 Desember 2021, 21:10 WIB
Jadwal Siaran Langsung Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2020 Hari Ini, Prediksi Skor dan Rekor Pertemuan
Jadwal Siaran Langsung Indonesia vs Kamboja Piala AFF 2020 Hari Ini, Prediksi Skor dan Rekor Pertemuan /Syaiful Amri/PublikTangamus.com

PORTAL PURWOKERTO – Simak jadwal siaran langsung Indonesia vs Kamboja pada Piala AFF 2020 yang akan digelar hari ini, Kamis, 9 Desember 2021.

Pertandingan pertama Timnas Indonesia akan menghadapi Kamboja di Piala AFF Suzuki 2021 ini di Stadion Bishan, Singapura.

Siaran langsung pertandingan Indobnesia vs Kamboja ini bisa ditonton pada siaran langsung di RCTI mulai pukul 19.30 WIB.

Baca Juga: Biodata Elkan Baggott, Profil Lengkap, Instagram dan Pacar Bek Keturunan Inggris-Indonesia yang Kini Punya KTP

Rekor pertemuan antara Indonesia vs Kamboja sudah sebanyak 23 kali. Indonesia mengantongi 19 kali kemenangan, sekali imbang dan tiga kali kalah.

Jumlah gol yang berhasil dicekat Timnas Indonesia sebanyak 89 gol dan kebobolan 17 kali.

Dikutip Portal Purwokerto dari PSSI.org pada lima laga terakhir pertemuan dengan Kamboja, Indonesia meraih lima kemenangan. Indonesia berhasil mencetak 18 gol dan hanya sekali kebobolan.

Baca Juga: Prediksi Skor Salzburg vs Sevilla, Live Streaming Liga Champions, Head to Head dan Susunan Pemain

Lima pertandingan terakhir Indonesia vs Kamboja:

Tanggal 4 Oktober 2021 Indonesia vs Kamboja 3-1 (Persahabatan)

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x