Prediksi Strategi Madura United vs Persiraja Banda Aceh BRI Liga 1 Hari ini

- 14 Februari 2022, 12:40 WIB
Prediksi Strategi Madura United vs Persiraja Banda Aceh BRI Liga 1 Hari ini
Prediksi Strategi Madura United vs Persiraja Banda Aceh BRI Liga 1 Hari ini /Instagram.com/@maduraunited.fc

Pekan lalu, mereka berhasil menahan imbang pemuncak klasemen saat ini Arema FC dengan skor 1-1.

Pada laga ini, Defri Rizki dan kawan-kawan punya motivasi tinggi untuk bisa keluar dari zona degradasi.

Untuk itu, Persiraja Banda Aceh tidak ingin kehilangan poin saat menghadapi Madura United sore ini.

Baca Juga: Urutan Klasemen Liga 1 BRI 2021, Ini Jadwal Pertandingan Pekan 25 Mulai Senin, 14 Februari 2022

Sergio Alexandre telah menyiapkan strategi khusus untuk mengalahkan Madura United.

Pelatih asal Brazil itu optimis bisa meraih poin penuh pada laga ini. Menurutnya, para pemain Persiraja menunjukkan perkembangan menjanjikan.

"Menghadapi Madura United, kami sudah mempersiapkan dua perencanaan strategi. Karena saat ini semua tim di kondisi yang sama, menunggu hasil tes PCR. Jadi kita punya second plan," ujat Sergio Alexandre dalam konferensi pers sebelum laga, dikutip Portal Purwokerto dari laman resmi Liga 1.

Sejauh ini, para pemainnya mampu mengimplementasikan taktik dan konsep bermain yang ia harapkan.

Baca Juga: Link Live Streaming dan Prediksi Skor Liga 1 Hari Ini: Barito Putera vs Persipura Jayapura

Kondisi tim yang kondusif membuat Sergio percaya dewi fortuna akan berpihak pada Persiraja.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Liga Indonesia Baru


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah