Inilah 5 Tim Sepak Bola Tertua di Dunia, Umurnya Ratusan Tahun, Pecinta Bola Wajib Tahu!

- 22 Februari 2022, 14:29 WIB
 Inilah 5 Tim Sepak Bola Tertua di Dunia, Pecinta Bola Wajib Tahu!
Inilah 5 Tim Sepak Bola Tertua di Dunia, Pecinta Bola Wajib Tahu! /Instagram sheffieldfc/


PORTAL PURWOKERTO - Inilah 5 tim sepakbola tertua didunia yang perlu pecinta sepak bola ketahui , simak informasinya berikut.

Saat ini sepak bola adalah olahraga yang paling digemari di seluruh penjuru dunia, olahraga yang identik dengan kaum pria ini bahkan sekarang juga digemari oleh banyak kaum wanita.

Hal ini ditandai dengan banyaknya kejuaraan antar klub dan negara yang digelar di seluruh dunia dengan wanita sebagai pemainnya.

Dalam sejarah perkembangannya, Inggris dikenal sebagai negara yang melahirkan olahraga sepak bola.

Baca Juga: Jadwal Liga 1 2021 Indosiar Hari ini: Prediksi PSM Makassar vs Persib Bandung

Maka tak heran jika inggris memiliki banyak tim- tim tua yang masih eksis hingga sekarang.

Simak berikut ini 5 tim tertua dinunia yang masih aktif bermain hinga sekarang:

1. Sheffield FC

Bermain di divisi satu premiere league utara atau level ketujuh dalam kasta sepak bola inggris.

Merupakan klub tertua yang didirikan pada tahun 1857, bahkan status tersebut telah diakui oleh organisasi sepak bola dunia FIFA.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah