7 Fakta Sirkuit Internasional Losail Qatar, Gelar Putaran Pertama MotoGP 2022, Cek Deretan Juara Sirkuit Ini

- 2 Maret 2022, 09:35 WIB
Sirkuit Internasional Losail Qatar Gelar Putaran Pertama MotoGP 2022! Ini fakta dan Beberapa Juaranya.*
Sirkuit Internasional Losail Qatar Gelar Putaran Pertama MotoGP 2022! Ini fakta dan Beberapa Juaranya.* /Pixabay/

PORTAL PURWOKERTO - Losail International Circuit atau Sirkuit Internasional Losail Qatar akan menggelar putaran pertama musim MotoGP 2022 yang akan berlangsung pada 4 - 6 Maret 2022.

Sirkuit Internasional Losail merupakan sirkuit yang terletak di luar Losail, di utara Doha, Qatar.

Sirkuit Losail di buka pertama kali pada tahun 2004, dengan menggelar balapan pertama MotoGP musim 2004.

Pada ajang balapan itu, Sete Giberneu dari tim Repsol Honda menjadi juara setelah bersaing ketat dengan Valentinno Rossi.

Baca Juga: Minggu Pertama Balapan MotoGP 2022 Segera Dimulai! Cek Jadwal dan Kalender Sementara MotoGP 2022

Beberapa fakta mengenai Sirkuit Internasional Losail Qatar, seperti di bawah ini:

1. Sirkuit Internasional Losail terletak di Doha, Qatar.

2. Memiliki panjang lintasan 5,380 kilometer (3.375 mil).

3. Memiliki tikungan sebanyak 16 tikungan.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x