Hasil Ganda Putra Indonesia Open 2022, Cedera! Pram dan Yere Gagal ke Semifinal, Fajar Rian jadi Tumpuan!

- 17 Juni 2022, 17:55 WIB
Hasil pertandingan badminton ganda putra di Indonesia Open 2022 hari ini, Junat 17 Juni 2022
Hasil pertandingan badminton ganda putra di Indonesia Open 2022 hari ini, Junat 17 Juni 2022 /Twitter @INABadminton

Hasilnya langkah Apri Fadia terhenti karena mereka kalah dalam dua gim sekaligus. Apri Fadia kalah dengan skor 14-21, 19-21.

Pertandingan selanjutnya ada ganda putra Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan melawan Aaron Chia/Soh Wooi Yik dari Malaysia.

Pram dan Yere gagal ke semifinal, karena Yeremia mengalami cedera di akhir-akhir poin penentuan.

Babak pertama Pram Yere dan Aaron/Soh saling menyerang. Angka pung ketat berbagi, hingga pada interval pertama dimenangkan Pram Yere dengan 11-10.

Usai interval keduanya masih ketat berbagi angka, 12-12. Lima angka berturut-turut didqpatkan Pram Yere sebelum akhirnya pukulan keluar, skor 17-13.

Baca Juga: Profil Ribka Sugiarto Pebulutangkis Ganda Putri Pacar Rian Ardianto yang Suka Nonton Film Horor

Smash bertubi-tubi membuat angka bagi Pram Yere raih angka 19-14. Dua angka didapatkan Pram Yere sehingga mengakhiri babak pertama dengan skor 21-14.

Pada gim kedua, wakil Malaysia mengejar, meski selisih angka kedua ganda putra tidak terpaut jauh, 6-9. Pram Yere akhirnya bisa menyamakan pada skor 10-10.

Interval game kedua dimenangkan oleh Malaysia, 10-11. Usai interval 6 angka berturut-turut didapatkan Malaysia, hingga diakhiri dengan skor 12-21.

Babak ketiga permainan cepat masih dilakukan keduanya, skor 5-4. Empat angka berturut-turut didapatkan Pram dan Yere, hingga interval 11-6.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah