Hasil Malaysia Open 2022 Hari Ini: Apri Fadia dan Jojo ke Semifinal, Ginting Tumbang!

- 1 Juli 2022, 18:38 WIB
Hasil Malaysia Open 2022 HarinIni, Jojo ke Semifinal, Ginting tumbang oleh Axelsen
Hasil Malaysia Open 2022 HarinIni, Jojo ke Semifinal, Ginting tumbang oleh Axelsen /Twitter/@INABadminton

PORTAL PURWOKERTO - Ini hasil pertandingan sementara badminton Malaysia Open 2022 hari ini, di babak perempat final, Jumat 1 Juli 2022.

Siapa saja wakil Indonesia yang lolos ke babak semifinal Malaysia Open 2022?

Ada tujuh wakil Indonesia yang berlaga di babak perempat final Malaysia Open 2022 hari ini  di Axiata Arena.

Baca Juga: Hasil Ginting vs Axelsen Hari Ini di Malaysia Open 2022, Viktor Axelsen Belum Terkalahkan!

Sektor tunggal putra ada Jonatan Christie, Shesar Hiren Rhustavitho, dan Anthony Sinisuka Ginting. Ganda putra ada The Daddies, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Sedangkan sektor ganda putri ada pasangan baru Apriyani Rahayu/Siti Fadia Ramadhanti dan Febby Valencia Dwiyanti Gani/Ribka Sugiarto.

Sejumlah pertandingan telah dilangsungkan, baru Jonatan Christie yang dinyatakan lolos ke babak semifinal.

Hasil pertandingan ganda putri antara Febby Valencia Dwiyanti Gani/Ribka Sugiarto melawan Zhang Shu Xian/Zheng Yu (China), dimenangkan oleh China, denga  skor 13-21, 14-21.

Baca Juga: Live Streaming Ginting vs Axelsen di Malaysia Open 2022, Pertemuan Keempat di Tahun 2022, Siapa Menang?

Tunggal putra Anthony Sinisuka Ginting masih belum bisa mengalahkan  Viktor Axelsen dari Denmark.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x