Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Cek Kapan Jadwal Timnas Indonesia vs Kamboja Akan Main?

- 19 Desember 2022, 15:16 WIB
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Cek Kapan Jadwal Timnas Indonesia vs Kamboja.*
Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Cek Kapan Jadwal Timnas Indonesia vs Kamboja.* /Portal Purwokerto/PSSI

PORTAL PURWOKERTO - Inilah jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, cek kapan jadwal Timnas Indonesia vs Kamboja akan main.

Dalam artikel ini akan tersedia jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 dan cek jadwal Timnas Indonesia vs Kamboja dimulai yang telah ditunggu-tunggu oleh pecinta sepakbola tanah air.

Beberapa waktu kemarin, AFF telah resmi mengumumkan jadwal pertandingan dengan konsep Home & Away.

Ini berarti apabila seluruh timnas dari masing-masing negara akan bermain dua kali di kandang dan dua kali di markas lawan.

Baca Juga: Jadwal Piala AFF 2022 GRUP A Besok 20 Desember 2022 RCTI Plus, Jam Berapa AFF Mitsubishi Electric Cup 2022?

Di mana Piala AFF 2022 akan terbagi menjadi dua grup dengan tiap grup yang berisikan masing-masing terdiri dari lima tim.

Sementara itu, Timnas Indonesia sendiri akanberada di Grup A bersama dengan Thailand, Filipina, Kamboja, dan juga Brunei Darussalam.

Adappun babak penyisihan grup berlangsung pada 20 Desember 2022 dan ditutup dengan babak final yang diselenggarakan pada 16 Januari 2023

Piala AFF adalah kejuaraan olahraga sepak bola yang diikuti oleh beberapa negara yang berada di kawasan Asia Tenggara (Asean) seperti Indonesia, Malaysia, Thailand, Singapura, Vietnam, Brunei, Filipina, Kamboja, Timor Leste, Myanmar, dan Laos.

Berikut ini adalah jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, termasuk informasi kapan laga Timnas Indonesia vs Kamboja akan main.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah