Temukan Informasi Penting Dari Teks Eksplanasi Jenis Makanan Sehat, Kunci Jawaban Kelas 5 SD

13 September 2021, 23:41 WIB
Ilustrasi menulis Temukan Informasi Penting Dari Teks Eksplanasi Jenis Makanan Sehat, Kunci Jawaban Kelas 5 SD /pexels/Andrea Piacquadio/

PORTAL PURWOKERTO - Temukan informasi penting dari teks eksplanasi yang berjudul Jenis Makanan Sehat.

Untuk mengetahui dengan jelas apa saja informasi penting yang terdapat pada teks eksplanasi Jenis Makanan Sehat, adik adik perlu membaca teksnya terlebih dahulu seperti yang sudah dijelaskan pada kanal youtube Achmad Komardani.

Dalam teks eksplanasi ada beberapa bagian seperti pernyataan umum, sebab akibat dan kesimpulan yang menegaskan teks eksplanasi tersebut.

Baca Juga: Contoh Ringkasan Teks Eksplanasi Nasib Pedagang Kaki Lima

Lantas, apa saja informasi penting yang bisa kamu dapatkan dari teks eksplanasi Jenis Makanan Sehat?

Berikut ini beberapa contoh informasi penting dari teks eksplanasi Jenis Makanan Sehat:

1. Tubuh manusia membutuhkan asupan nutrisi dari makanan sehat.

2. Makanan sehat adalah makanan segar yang dapat meningkatkan nutrisi dalam tubuh saat dikonsumsi

Baca Juga: Contoh Teks Eksplanasi Makanan Sehat, Fenomena Sosial, Bencana Alam

3. Jenis makanan sehat yaitu sayur, telur, buah, dan daging.

4. Kita bisa menemukan sayuran, telur dan daging di pasar, supermarket atau gerai perbelanjaan.

5. Telur menjadi salah satu makanan sehat karena mengandung banyak nutrisi baik untuk tubuh, asalkan tidak dikonsumsi berlebihan.

Baca Juga: Tuliskan Hal Hal yang Telah Kamu Lakukan di Rumah yang Sesuai dengan Sila Keempat dan Kelima Pancasila!

6. Selain sayuran, telur, dan buah, daging juga termasuk makanan sehat. 

7. Konsumsi makanan sehat setiap hari untuk menjaga nutrisi dalam tubuh.

Demikian beberapa informasi penting dari teks eksplanasi Jenis Makanan Sehat, semoga membantu.

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas

Tags

Terkini

Terpopuler