Kamu Gagal SBMPTN? Itu Bukan Akhir Dari Segalanya, Saatnya Berburu Beasiswa Kuliah!

- 15 Juni 2021, 10:16 WIB
Mahasiswi dan mahasiswa SBMPTN
Mahasiswi dan mahasiswa SBMPTN /

Untuk masalah biaya, jelas sangat terjangkau, ITTP hadir membawa slogan “Kuliah Memukau dengan Biaya Terjangkau” menjamin kuliah berkualitas dengan biaya kuliah terjangkau.

ITTP yang merupakan kampus teknologi yang berfokus pada HATS mempunyai 11 pilihan program studi 11 program studi yang dibuka, yakni D3 Teknik Telekomunikasi, S1 Teknik Telekomunikasi, S1 Teknik Elektro, S1 Teknik Biomedis, S1 Teknik Informatika, S1 Sistem Informasi, S1 Software Engineering, S1 Sains Data, S1 Teknik Industri, S1 Desain Komunikasi Visual, dan S1 Teknik Logistik.

ITTP yang merupakan bagian dari Telkom Group yakni dibawah Yayasan Pendidikan Telkom (YPT) menjamin mutu pendidikan yang berkualitas hal ini dibuktikan dengan Institut Teknologi Telkom Purwokerto yang Telah Terakreditasi “Baik Sekali” dari BAN-PT, Terbukti rata-rata 83% lulusan bekerja sebelum wisuda baik bekerja di Telkom Group maupun perusahaan lain.

Beasiswa apa aja yang dibuka di ITTP?

BEASISWA PRESTASI SISWA

Merupakan beasiswa yang dibuktikan dengan mengupload sertifikat dan surat keterangan peringkat sekolah yang ditandangani oleh kepala sekolah.

BEASISWA NILAI TRYOUT

Merupakan beasiswa yang yang dibuktikan dengan upload screenshoot nilai try out dari aplikasi Ruangguru, Pahamify, MasukKampus, atau Quipper. Dengan nilai try out minimal 487 sampai 815 kamu sudah bisa klaim beasiswa ini.

BEASISWA HAFIDZ AL-QURAN

Merupakan beasiswa yang diperuntukan bagi para tahfidz Al Quran mulai dari minimal 10 juzz sampai 30 juzz.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x