Apa Pengaruh Karakteristik Geografis Indonesia Sebagai Negara Agraris Terhadap Ekonomi Indonesia?

- 11 Agustus 2021, 19:09 WIB
Ilustrasi petani. Apa pengaruh karakteristik geografis Indonesia sebagai negara agraris terhadap ekonomi Indonesia
Ilustrasi petani. Apa pengaruh karakteristik geografis Indonesia sebagai negara agraris terhadap ekonomi Indonesia /Evi Yanti /E

PORTAL PURWOKERTO - Apa pengaruh karakteristik geografis Indonesia sebagai negara agraris terhadap ekonomi Indonesia?

Tentu ada, sebab karakteristik geografis Indonesia menjadikan negara ini negara yang agraris karena penduduknya yang mata pencahariannya sebagai petani.

Sumber daya alam yang melimpah dan tanah yang subur membuat Indonesia dijuluki sebagai nusantara yang kekayaan alamnya luar biasa.

Baca Juga: Apa Pengaruh Kondisi Geografis Indonesia Sebagai Negara Maritim Bagi Kehidupan Sosial dan Budaya?

Secara geografis, Indonesia berada di antara benua Asia dan Australia, serta berada diantara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia.

Pertanian juga memiliki peran penting untuk meningkatkan perekonomian dan memenuhi kebutuhan pangan dan untuk mensejahterakan masyarakat.

Soal Latihan Pengaruh Karakteristik Geografis dengan Kehidupan Ekonomi

Baca Juga: Apa Pengaruh Kondisi Geografis Indonesia sebagai Negara Maritim? Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 146

1. Meliputi kegiatan apa saja usaha agraris di Indonesia?

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah