Nada Ketuk 1 Pada Lagu Berdayung, Dapatkah Kamu Memberi Tanda Pada Nada Ketuk 1? Tema 2 Kelas 2 SD

- 13 Agustus 2021, 15:23 WIB
Lagu Berdayung dan notasinya.
Lagu Berdayung dan notasinya. /Buku Tema 2 Kelas 2 SD/

PORTAL PURWOKERTO - Nada ketuk 1 pada lagu berdayung terdapat beberapa nada ya adik adik sekalian. Kira kira di sebelah mana ya?

Untuk mengetahui nada ketuk 1, adik adik bisa melihat teks lagu berdayung di buku tematik dan menyanyikan lagu berdayung bersama orangtua.

Perlu diketahui jika nada satu ketuk tidak ada titik dibelakang angka notasinya.

Baca Juga: Kau Kenang Wahai Bunga Putra Bangsa Penggalan Lirik Lagu Apa? Ini Lirik Lengkap Lagu Ciptaan Truno Prawit

Contoh nada satu ketuk: Nada 1 ketuk | 5 6 5 3 | 2 3 2 1 |

Berbeda dengan nada dua ketuk, ada satu buah titik dibelakangnya.

Contoh: Nada 2 ketuk | 7 . | 6 . |

Nah, saat bernyanyi, kita akan mengeluarkan bunyi beraturan, atau yang disebut nada.

Jadi ada berapa nada satu ketuk di Lagu Berdayung ya adik adik.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x