Apakah Orang Tersebut Sudah Melaksanakan Kewajibannya? Mengapa? Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman

- 2 September 2021, 09:03 WIB
Apakah Orang Tersebut Sudah Melaksanakan Kewajibannya? Mengapa? Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman
Apakah Orang Tersebut Sudah Melaksanakan Kewajibannya? Mengapa? Tabel Hak dan Kewajiban terhadap Tanaman /Tangkap layar Buku Tematik Kelas 3 SD/MI Tema 2

Dampak Negatif Tidak Melaksanakan Kewajiban terhadap Tanaman

Sebaliknya, sikap tidak bijak terhadap tanaman dapat menimbulkan dampak negatif, antara lain sebagai berikut.

1. Polusi udara akibat udara kotor dan tidak terserap dengan baik oleh tanaman

2. Lingkungan rentan terhadap bencana banjir, kekeringan, dan tanah longsor

3. Cuaca akan menjadi panas karena tidak ada pohon untuk berteduh

Baca Juga: Bagaimana Cara Menghemat Penggunaan Kertas? Simak di Sini Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 Halaman 61

Perhatikan gambar berikut ini, kemudian lengkapi tabelnya sesuai pertanyaan yang ada!

Apakah orang tersebut sudah melaksanakan kewajibannya? Mengapa?

Gambar A: Sudah. Salah satu kewajiban kita terhadap tanaman adalah merawatnya dengan baik

Gambar B: Belum. Justru sebaliknya, orang tersebut melanggar kewajibannya terhadap tanaman dengan merusaknya

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah